Mayor Teddy Tetap Kawal Prabowo Subianto Saat Pelantikan, Pangkat Ajudan Gibran jadi Sorotan

- Jurnalis

Minggu, 20 Oktober 2024 - 13:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – TeropongRakyat.co ||《Mayor Teddy ajudan Prabowo selama menjabat Menteri Pertahanan (Menhan). masih mendampingi hingga pelantikan Presiden.

Dalam tayangan KompasTV.com, Minggu (20/10), Mayor Teddy masih mendampingi Prabowo Subianto yang saat itu tengah mengucap sumpah sebagai Presiden terpilih.

Padahal Prabowo Subianto seharusnya sudah dikawal oleh ajudannya Kolonel Inf Wahyo Yuniartoto. Entah kenapa saat pelantikan Mayor Teddy masih melekat dengan Prabowo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Padahal, pendampingnya Gibran Rakabuming Raka, sudah dikawal oleh ajudan yang pangkatnya lebih tinggi yakni Letkol Devy Krisyiono.

Baca Juga:  Siap Amankan Kunjungan Paus Fransiskus dan ISF, Polri: Kredibilitas Negara di Dunia Internasional

Merujuk pada Peraturan Menteri Sekretaris Negara Nomor 12 Tahun 2016 tentang Petunjuk Pelaksanaan Keajudanan Presiden atau Wakil Presiden dan Istri atau Suami Presiden atau Wakil Presiden, terdapat dua jenis ajudan, yaitu ajudan dan asisten ajudan.

Dilihat dari latar belakangnya, orang-orang yang dipilih menjadi ajudan presiden biasanya dari berasal dari korps TNI atau Polri dari golongan perwira menengah. Mereka yang ditugaskan menjadi ajudan biasanya berpangkat Komisaris Besar (Polisi) atau Kolonel dan setingkatnya (TNI).

Baca Juga:  PBNU Imbau Santri Tak Terprovokasi Pembenturan Polri

Wapres RI Gibran Rakabuming Raka dikawal oleh Letkol Devy Kristiono, untuk selanjutnya jadi ajudan. Tugas utama ajudan adalah adalah membantu pelaksanaan tugas-tugas Presiden dan Wapres sehari-hari secara administratif ataupun pribadi.

Sementara itu, asisten ajudan Presiden dan Wapres biasanya diambil dari anggota TNI atau Polri dengan golongan perwira pertama. Tugas utamanya adalah membantu ajudan yang berkaitan dengan administrasi kepresidenan.

Berita Terkait

Satgas Yonif 509 Kostrad Pos Langit Bilogai Senantiasa Sapa Masyarakat Dengan Penuh Kehangatan Dan Cinta Kasih.
KPLP Kemenhub Bantu Evakuasi Korban Tenggelamnya KLM Fajar Lorena di Perairan Sepudi-Situbondo
BPN Kota Bekasi Gagas Revolusi Sertifikasi 745 Aset Pemerintah Kota Bekasi
OPPM Penyegat di Abaikan Pemerintah, Andi Anhar Chalid Angkat Bicara
Misteri La Pascualita: Manekin Pengantin di Meksiko yang Dikabarkan Adalah Mayat Hidup
Hujan Deras Picu Kemacetan di Jalan Nasional 11 Gadog, Puncak
Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia), Humas Dpp Lsm Gempita: Apa Kabar Firli Bahuri?
Ketua Laki angkat bicara terkait Keterlambatan Pembayaran TPP ASN di Aceh Timur: Dugaan Ketidakpedulian Tim Anggaran

Berita Terkait

Senin, 9 Desember 2024 - 22:14 WIB

Satgas Yonif 509 Kostrad Pos Langit Bilogai Senantiasa Sapa Masyarakat Dengan Penuh Kehangatan Dan Cinta Kasih.

Senin, 9 Desember 2024 - 20:18 WIB

KPLP Kemenhub Bantu Evakuasi Korban Tenggelamnya KLM Fajar Lorena di Perairan Sepudi-Situbondo

Senin, 9 Desember 2024 - 19:12 WIB

BPN Kota Bekasi Gagas Revolusi Sertifikasi 745 Aset Pemerintah Kota Bekasi

Senin, 9 Desember 2024 - 16:27 WIB

OPPM Penyegat di Abaikan Pemerintah, Andi Anhar Chalid Angkat Bicara

Senin, 9 Desember 2024 - 16:07 WIB

Misteri La Pascualita: Manekin Pengantin di Meksiko yang Dikabarkan Adalah Mayat Hidup

Berita Terbaru