Wakil Wali Kota Jakut Monitoring Pembuatan Mural di Jalan RE Martadinata

- Jurnalis

Kamis, 12 Desember 2024 - 07:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – TeropongRakyat.co || Wakil Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Juaini melakukan monitoring mural di Jalan RE. Martadinata, Ancol, Rabu (11/12).

Juaini mengatakan mural yang dilakukan ini merupakan reward dari Provinsi DKI Jakarta kepada Jakarta Utara karena menjadi kota yang pertama menyelesaikan penataan kolong tol dan jembatan. Diterangkannya, setelah kolong tol dan jembatan kosong, untuk menghilangkan kesan kotor dan kumuh upaya lanjutannya adalah melakukan beautifikasi.

Baca Juga:  Stepanus Mote Tokoh Muda Dengan Integritas Tinggi Siap Sejahterakan Masyarakat Pania

Jakarta Utara menjadi lokasi pertama pelukisan dinding dengan mural dan dijadikan sebagai pilot project oleh Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi DKI Jakarta untuk beautifikasi kolong tol dan jembatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakil Wali Kota Jakut Monitoring Pembuatan Mural di Jalan RE Martadinata - Teropongrakyat.co
Foto: Istimewa

Juaini menjelaskan ada dua lokasi pada pilot project ini yakni di Kolong Tol Bintang Mas dan Jalan Pakin. Beautifikasi ini akan disusul oleh wilayah-wilayah lain di DKI Jakarta.

Baca Juga:  Melalui Vicon Panglima TNI Tingkatkan Kerjasama Militer Indonesia-USA

Juaini memberikan apresiasi sekaligus mengucapkan terima kasih kepada Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi DKI Jakarta atas upayanya mempercantik Jakarta Utara. Ia berharap selain Provinsi DKI Jakarta khususnya Jakarta Utara semakin indah, mural-mural ini juga dapat dijaga dengan baik agar keindahannya terjaga selamanya.

Penulis : Romli S.IP

Editor : Romli S.IP

Sumber Berita : https://teropongrakyat.co/17169-2/

Berita Terkait

Guna Perkuat Jiwa Korsa dan Ketahanan Fisik, Yonif 310 Kostrad Rutin Latihan Ketahanan Mars
Teuku Akbar Akan Gelar Aksi Demo Berturut-turut Tuntut Keadilan Soal SPBU Geulumbuk
Permintaan Warga Desa Gorowong Kac.Parungpanjang Meminta Bupati Terpilih Prioritaskan Perbaikan Jalan Kabupaten Rusak
Terkait Kasus Pencucian Uang Sekretaris MA Hasbi Hasan, KPK Panggil Windy Idol
Kolaborasi Pemkot Jakut Melalui Sudin Kominfo dan Dewan Kota Sukses Satukan Wartawan: Jembatan Sinergi Pemerintah dan Media
Indahnya Kebersamaan Warga Sukalayu Bersama Jonif 305 Kostrad dalam Rangka  Karya Bhakti Padat Karya 2025
Kurir Bawa 30 Kg Sabu di Banjarmasin di Vonis Bebas, Hakim: Tidak Ada Niat Jahat?
PMI Jakarta Utara Gelar Pelatihan KSR dan TSR Bagi Ormas dan Masyarakat

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 01:22 WIB

Guna Perkuat Jiwa Korsa dan Ketahanan Fisik, Yonif 310 Kostrad Rutin Latihan Ketahanan Mars

Kamis, 24 April 2025 - 18:36 WIB

Teuku Akbar Akan Gelar Aksi Demo Berturut-turut Tuntut Keadilan Soal SPBU Geulumbuk

Kamis, 24 April 2025 - 16:07 WIB

Permintaan Warga Desa Gorowong Kac.Parungpanjang Meminta Bupati Terpilih Prioritaskan Perbaikan Jalan Kabupaten Rusak

Kamis, 24 April 2025 - 11:30 WIB

Terkait Kasus Pencucian Uang Sekretaris MA Hasbi Hasan, KPK Panggil Windy Idol

Rabu, 23 April 2025 - 13:00 WIB

Indahnya Kebersamaan Warga Sukalayu Bersama Jonif 305 Kostrad dalam Rangka  Karya Bhakti Padat Karya 2025

Berita Terbaru