Rapat Pleno Terbuka Rekapitukasi Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) Tingkat Kecamatan Johar Baru

- Jurnalis

Rabu, 11 September 2024 - 13:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Pusat – Teropongrakyat.co –  Kapolsek Johar Baru Kompol Saiful Anwar, S. E., S. H., M. M., yang di wakilkan oleh Kanit Intelkam Iptu Hilal Sugiarto, S. H, menghadiri rapat pleno terbuka rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) untuk pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta tingkat Kecamatan Johar Baru di Lt 4 Kantor Kecamatan Johar Baru Jalan Johar Baru Utara I No 1 RT 12 RW 03 Kelurahan Johar Baru, Kecamatan Johar Baru Jakarta Pusat. Selasa (10/09/2024)

Baca Juga:  Satgas Yonif 432 Kostrad Peringati Hari Lahir Pancasila dengan Bakti Kesehatan di Distrik Mbua

Meneruskan pesan Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro, agar hadir dalam kegiatan untuk meningkatkan sinergitas dengan tiga pilar dan stakeholder menjelang pilkada DKI Jakarta.

Hadir dalam kegiatan tersebut Efidiansyah dari KPU Jakarta Pusat, Angga ketua Panwaslu Kecamatan Johar Baru, Aiptu Sunarto Bhabinkamtibmas, Serda Budi Babinsa, FKDM, perwakilan ketua RW, para LO dari calon Gubernur dan Wakil Gubernur dan ketua PPS Se-Kecamatan Johar Baru.

Dalam kegiatan tersebut dibacakan hasil rekapitulasi DPSHP tingkat Kecamatan Johar Baru untuk pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta tahun 2024 yang di sampaikan oleh ketua PPK Kecamatan Johar Baru. Kegiatan dilanjutkan dengan penanda tanganan berita acara.

Acara diakhiri dengan foto bersama sebagai bentuk komitmen untuk bersama sama menyukseskan dan mengamankan seluruh rangkaian tahapan pilkada DKI Jakarta.

(Humas Polres Metro Jakarta Pusat)

Jody

Rapat Pleno Terbuka Rekapitukasi Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) Tingkat Kecamatan Johar Baru - Teropongrakyat.co

Berita Terkait

Muscab Ceria HIPMI Kota Bekas
Polres Metro Jakarta Pusat Tangkap Pengedar Obat Keras di Tanah Abang, Puluhan Ribu Butir Tramadol Diamankan
Paus Fransiskus Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun, Dunia Berkabung
Warga Deliserdang Diduga Diculik orang tak dikenal(OTK).Keluarga: Kami Tunggu Ayah di Rumah
DPD AKPERSI Nanggroe Aceh Darussalam Gelar Rapat Terbuka, di-Pimpin Langsung Oleh Ketum,Sekjen,Serta Ketua OKK
Sinergi Pemdes dan Warga, Usulan Jembatan Ma Rame Masuk Meja Dinas Bina Marga
Ketua Rois Syuriah MWC NU Kecamatan Pebayuran Melaksanakan Giat Halal Bil Halal Dan Silaturahmi Seluruh Pengurus MWC NU Kecamatan Pebayuran
Ketua Umum AKPERSI Tidak Akan Mentolerir Bentuk Intimidasi Dan Pengancaman Terhadap Wartawan Dalam Hal Pemberitaan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 20:52 WIB

Muscab Ceria HIPMI Kota Bekas

Senin, 21 April 2025 - 18:25 WIB

Polres Metro Jakarta Pusat Tangkap Pengedar Obat Keras di Tanah Abang, Puluhan Ribu Butir Tramadol Diamankan

Senin, 21 April 2025 - 16:30 WIB

Paus Fransiskus Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun, Dunia Berkabung

Senin, 21 April 2025 - 07:32 WIB

Warga Deliserdang Diduga Diculik orang tak dikenal(OTK).Keluarga: Kami Tunggu Ayah di Rumah

Minggu, 20 April 2025 - 18:53 WIB

DPD AKPERSI Nanggroe Aceh Darussalam Gelar Rapat Terbuka, di-Pimpin Langsung Oleh Ketum,Sekjen,Serta Ketua OKK

Berita Terbaru

Breaking News

Muscab Ceria HIPMI Kota Bekas

Senin, 21 Apr 2025 - 20:52 WIB