Polsek Kepulauan Seribu Utara Gelar Patroli Malam Perintis Presisi, Sasar Kenakalan Remaja, Narkoba, Miras hingga Premanisme

- Jurnalis

Sabtu, 5 Juli 2025 - 14:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pulau kelapa -( teropongrakyat.co) Polsek Kepulauan Seribu Utara melaksanakan kegiatan Patroli Malam Perintis Presisi, dialogis dan sambang pada Jumat malam, 04 Juli 2025. Patroli ini menyisir empat pulau, yaitu Pulau Kelapa, Pulau Harapan, Pulau Panggang, dan Pulau Pramuka, guna mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas.

Personel Sabhara Polsek KSU turun langsung ke lapangan menyapa warga dan wisatawan. Mereka memberikan imbauan agar menjauhi aktivitas negatif seperti kenakalan remaja, penyalahgunaan narkoba, konsumsi miras, perjudian, serta penggunaan kendaraan berknalpot brong yang dapat mengganggu ketertiban umum.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Pulau Pramuka Sambangi Tokoh Masyarakat, Ajak Bersama Jaga Keamanan Wilayah

Selain melakukan pemantauan, petugas juga membubarkan kerumunan pemuda yang berpotensi memicu tawuran serta memeriksa pedagang dan pengendara motor. Hasil pemeriksaan tidak ditemukan pelanggaran signifikan, namun petugas tetap memberikan edukasi agar semua pihak tetap menjaga ketertiban.

ADVERTISEMENT

Polsek Kepulauan Seribu Utara Gelar Patroli Malam Perintis Presisi, Sasar Kenakalan Remaja, Narkoba, Miras hingga Premanisme - Teropong Rakyat

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Kepulauan Seribu Utara, Iptu Yoyo Hidayat, SH, menegaskan pentingnya partisipasi masyarakat dalam menjaga stabilitas kamtibmas. Ia juga mengingatkan warga untuk tidak mudah terprovokasi isu di media sosial dan selalu cepat melapor jika terjadi gangguan keamanan. Kehadiran polisi di tengah masyarakat diharapkan mampu menciptakan rasa aman, memperkuat koordinasi dengan para tokoh masyarakat, serta mempercepat penanganan persoalan yang muncul di wilayah Kepulauan Seribu.

Baca Juga:  Kisah Mahaprabu Niskala Wastu Kancana: Jejak Panjang Kerajaan Sunda Galuh

Berita Terkait

Ekonomi Tercekik, Laut Mengamuk, Artis Berselingkuh: Inilah Ramalan Tarot yang Bikin Merinding
DJ Amoy Karamoy: Antara Dentuman Musik dan Lantunan Doa, Kisah Inspiratif yang Viral!
Peringatan Hari Paru Sedunia 2025 di Sukapura: Edukasi Kesehatan, Cegah Rokok, dan Wujudkan Langit Biru Jakarta
TPK Koja Inspirasi Generasi Muda Lewat Program Pelindo Mengajar di SMAN 110 Jakarta
PMI Jakarta Utara Jamin Transparansi Dana Publik, Audit WTP Jadi Bukti
Eduwisata PMI Jakarta Utara: Cara Kreatif Kenalkan Kesiapsiagaan Bencana pada Generasi Muda
TPK Koja Garda Depan Kesehatan: Dukung Program Kampung Siaga TBC dengan Aksi Nyata
TJSL PT API 2025: Lomba Penataan Lingkungan Kampung Pelindo, Inisiatif untuk Jakarta Utara yang Lebih Hijau dan Sehat

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 23:33 WIB

Ekonomi Tercekik, Laut Mengamuk, Artis Berselingkuh: Inilah Ramalan Tarot yang Bikin Merinding

Senin, 27 Oktober 2025 - 13:13 WIB

DJ Amoy Karamoy: Antara Dentuman Musik dan Lantunan Doa, Kisah Inspiratif yang Viral!

Minggu, 19 Oktober 2025 - 10:46 WIB

Peringatan Hari Paru Sedunia 2025 di Sukapura: Edukasi Kesehatan, Cegah Rokok, dan Wujudkan Langit Biru Jakarta

Jumat, 17 Oktober 2025 - 13:00 WIB

TPK Koja Inspirasi Generasi Muda Lewat Program Pelindo Mengajar di SMAN 110 Jakarta

Kamis, 9 Oktober 2025 - 14:57 WIB

PMI Jakarta Utara Jamin Transparansi Dana Publik, Audit WTP Jadi Bukti

Berita Terbaru