Kebakaran Pabrik PT. Jati di Bekasi Timbulkan Luka Mendalam, RPAPP Angkat Suara

- Jurnalis

Senin, 4 November 2024 - 08:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kebakaran Pabrik PT. Jati di Bekasi Timbulkan Luka Mendalam, RPAPP Angkat Suara - Teropongrakyat.co

Bekasi, TeropongRakyat.co – Pada Jum’at (01/11/2024) Kota Bekasi kembali berduka setelah terjadinya kebakaran di pabrik PT. Jati Perkasa Nusantara di Pondok Ungu, Kota Bekasi Jawa Barat yang telah merenggut sembilan nyawa.

Novializa ketua RPAPP (Relawan Perlindungan Anak Dan Perempuan Pelita) Kota Bekasi, mengungkapkan rasa duka cita yang mendalam dan menyerukan agar semua pihak bersatu memberikan dukungan kepada korban dan keluarganya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menanggapi hal tersebut Novializa mengungkapkan “Saya sangat berduka atas kejadian kebakaran yang terjadi di PT Jati Perkasa Nusantara Insiden ini telah merenggut sembilan nyawa dan menyebabkan kerugian besar bagi perusahaan serta masyarakat sekitar, Kami menyerukan kepada semua pihak untuk bersatu dan memberikan dukungan kepada korban serta keluarga mereka.”

Baca Juga:  Polisi Bongkar Kasus Mafia Tanah Senilai 1,8 T, 1 DPO Atas Nama Tomi Permana Kebal Hukum, Diduga Kuat Polisi Terima Upeti?

Novializa juga berharap agar pihak berwenang segera melakukan investigasi untuk mencegah kejadian serupa di masa mendatang.

Lebih lanjut ia menambahkan “Terima kasih kepada semua relawan dan petugas yang telah berkontribusi dalam situasi sulit ini Mari kita tetap bersama dan saling mendukung.”

Sementara Mutiara selaku Pembina RPAPP Kota Bekasi juga mengucapkan bela sungkawa terhadap para korban Turut berduka atas kejadian yang terjadi. “Semoga seluruh korban diberi ketabahan, harapannya kita bisa saling bahu membahu melakukan pembinaan psikis warga disana yang memang pasti membutuhkan.”

Baca Juga:  Gegara Jual BBM ke Jerigen. Di Duga SPBU 34.432.28 Kebal Hukum

Selain kerugian yang telah ditimbulkan, RPAPP juga berharap pihak berwenang dapat segera melakukan investigasi untuk memahami penyebab kebakaran dan mencegah kejadian serupa di masa mendatang.

“Dalam momen sulit ini dukungan psikologis bagi masyarakat yang terdampak juga sangat penting. Mari kita bergandeng tangan, saling membantu, dan memastikan keselamatan para korban.” Tutupnya

Berita Terkait

Firli Telah Hina Institusi Kepolisian, Aktivis  98: Harus di Jemput Paksa
Bukan Hanya Presiden Prabowo, Budiman Sudjamiko Pun Terkejut Banyak Warga Muhammadiyah di Kabinet Merah Putih
Gus Miftah Meminta Maaf Terkait Video Viral Cemooh Pedagang Es Teh
Wacana Ojol Tak Dapat Subsidi BBM, Ini Kata Mensos
Puluhan Korban Investasi Bodong Kripto Edc Cash Geruduk PN Bekasi, Tuntut Sita Eksekusi Aset
Mangkir Panggilan Polisi Dengan alasan Mengaji Bersama Anak Yatim, Aktivis 98: Firli Bahuri Hina Institusi Polri
Inilah Sosok Hendra Kurniawan Anak Buah Ferdy Sambo yang Sempat Dipenjara
Prajurit Yonbekang 1 Kostrad Sigap Bantu Evakuasi Korban Laka-Lantas

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 14:05 WIB

Firli Telah Hina Institusi Kepolisian, Aktivis  98: Harus di Jemput Paksa

Rabu, 4 Desember 2024 - 13:16 WIB

Bukan Hanya Presiden Prabowo, Budiman Sudjamiko Pun Terkejut Banyak Warga Muhammadiyah di Kabinet Merah Putih

Rabu, 4 Desember 2024 - 12:29 WIB

Gus Miftah Meminta Maaf Terkait Video Viral Cemooh Pedagang Es Teh

Selasa, 3 Desember 2024 - 10:27 WIB

Wacana Ojol Tak Dapat Subsidi BBM, Ini Kata Mensos

Senin, 2 Desember 2024 - 17:28 WIB

Puluhan Korban Investasi Bodong Kripto Edc Cash Geruduk PN Bekasi, Tuntut Sita Eksekusi Aset

Berita Terbaru

Breaking News

Gus Miftah Meminta Maaf Terkait Video Viral Cemooh Pedagang Es Teh

Rabu, 4 Des 2024 - 12:29 WIB