Lapar Tapi Males Ribet? Foodcourt Citra Living Jadi Jawabannya

- Jurnalis

Senin, 29 Desember 2025 - 08:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, teropongrakyat.co – Bro, lo lagi kelaperan tapi pengen makan praktis tanpa ribet? Nah, Foodcourt Citra Living bisa jadi spot baru buat lo! Lokasinya gampang banget dicari, persis di samping Apartemen Citra Living, Kalideres, Jakarta Barat.

Begitu masuk, lo bakal langsung ketemu 11 stand makanan dan minuman dengan menu super variatif. Dari yang berat sampai yang ringan, semua ada. Konsepnya simpel: sekali datang, lo bisa coba banyak rasa tanpa harus mondar-mandir.

Koh Chan, salah satu pemilik stand, cerita ke kita kalau foodcourt ini emang dibuat buat bikin hidup warga sekitar lebih gampang, khususnya penghuni apartemen, kalo lagi pengen kulineran.

Baca Juga:  Top Trader Dupoin: Trading di Broker Lokal, Aman Tak Kalah dari Broker Luar

“Di sini setiap stand punya menu berbeda, jadi pengunjung bebas pilih sesuai selera. Kami pengen tempat ini jadi solusi praktis buat warga Citra Living dan masyarakat sekitar,” kata Koh Chan, beberapa hari lalu.

Nilai plus lainnya, bro, lokasinya nyaman buat nongkrong santai. Area foodcourt ada di pekarangan apartemen, gampang diakses, dan bisa jadi spot hangout sambil makan. Selain itu, tempat ini juga jadi rumah buat UMKM lokal buat berkembang.

Baca Juga:  Bagaimana Startup Dapat Berhasil di Pasar Kompetitif Indonesia

“Kami berharap ke depan pengunjung makin ramai dan foodcourt ini bisa jadi favorit pecinta kuliner. Yang paling penting, bisa bantu gerakkan ekonomi para pedagang,” tambah Koh Chan.

Jadi, buat lo yang mau makan enak, variasi banyak, dan support UMKM lokal, Foodcourt Citra Living siap jadi destinasi kuliner wajib di Kalideres. Jangan lupa mampir ya, bro!

Berita Terkait

Last Call Kapal ‘Tanto Salam’ dan First Call ‘Tanto Saudara’ Jadi Sorotan Perayaan Pergantian Tahun di Pelabuhan Tanjung Priok
Bukti Konsistensi Kinerja: NPCT1 Raih Tonggak 10 Juta TEUs Sejak Beroperasi
Pelindo Solusi Logistik Group Wujudkan Ekonomi Hijau melalui Program TJSL MADANI
Peninjauan Lokasi Simpang JLLB-FOTL Surabaya PT Akses Pelabuhan Indonesia
Kesiapan Layanan JTCC Saat Periode Libur NATARU 2025/26
Ctp Hadiri Sosialisasi Terkait SPM Jalan TOL
Holisme dalam Perbaikan: SPTP Memperkuat Terminal di Barat dan Timur dengan Standar Dunia
Hebat! PT Akses Pelabuhan Indonesia Diberi Penghargaan Implementasi Digital Terbaik Tahun Ini

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 17:42 WIB

Last Call Kapal ‘Tanto Salam’ dan First Call ‘Tanto Saudara’ Jadi Sorotan Perayaan Pergantian Tahun di Pelabuhan Tanjung Priok

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:14 WIB

Bukti Konsistensi Kinerja: NPCT1 Raih Tonggak 10 Juta TEUs Sejak Beroperasi

Senin, 29 Desember 2025 - 08:23 WIB

Lapar Tapi Males Ribet? Foodcourt Citra Living Jadi Jawabannya

Selasa, 23 Desember 2025 - 15:44 WIB

Pelindo Solusi Logistik Group Wujudkan Ekonomi Hijau melalui Program TJSL MADANI

Selasa, 23 Desember 2025 - 11:50 WIB

Peninjauan Lokasi Simpang JLLB-FOTL Surabaya PT Akses Pelabuhan Indonesia

Berita Terbaru