EVOS Academy Fase 3 Resmi Dibuka: Wujudkan Impian Menjadi Pro Player Esports!

- Jurnalis

Kamis, 26 September 2024 - 13:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

EVOS Esports membuka kesempatan bagi talenta muda untuk mengasah skill dan menjadi pro player di EVOS Academy Fase 3.

Jakarta, 26 September 2024EVOS, ikon terkemuka dalam dunia gaming-entertainment, dengan bangga mengumumkan bahwa EVOS Academy resmi memasuki fase ketiganya! Pada Fase ini, EVOS memperkenalkan sejumlah penyempurnaan untuk meningkatkan pengalaman belajar dan memberikan pelatihan yang lebih terfokus, mencetak generasi baru pro player di dunia esports. Sebagai akademi online yang didedikasikan untuk melatih dan mengembangkan talenta muda, EVOS Academy menawarkan program komprehensif yang mencakup berbagai aspek gaming kompetitif, mulai dari strategi hingga mentalitas profesional. Selain itu, murid-murid berprestasi juga memiliki kesempatan untuk mengikuti seleksi internal dan bergabung sebagai Pro Player di EVOS Esports.

Baca Juga:  Meningkatkan Pengalaman Presentasi dengan Interactive Flat Panel Planar LA7595T

EVOS Academy Fase 3 menghadirkan sejumlah perbaikan untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran dan kompetisi. Salah satu perubahan utama adalah Sistem Liga yang kini memiliki jalur pro dan casual, memungkinkan murid memilih sesuai tujuan mereka, baik untuk karier di esports atau sekadar memperdalam hobi. Evaluasi Kelas juga lebih terstruktur dengan pembagian berdasarkan tingkat kemampuan: beginner, intermediate, dan advance, sehingga setiap murid mendapatkan pelajaran sesuai keterampilannya. Selain itu, Sistem Grading baru memperkenankan murid naik tingkat berdasarkan performa, dengan raport bulanan yang menunjukkan kemajuan mereka.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aditya Kusuma Putra atau biasa disebut Coach Mozia, EVOS Academy Head Coach, menambahkan, “Fase ini dirancang untuk memberikan pengalaman belajar yang lebih terfokus dan efektif, sehingga setiap murid dapat berkembang sesuai dengan kapasitas mereka. Dengan sistem yang lebih terstruktur, kami yakin bahwa semua peserta akan lebih siap menghadapi tantangan di dunia esports dan mampu bersaing di level tertinggi.”

Baca Juga:  UNESA Gelar Pelepasan Program MBKM, Ajak Mahasiswa Siap Hadapi Tantangan Global

Jangan lewatkan kesempatan untuk bergabung di EVOS Academy Fase 3! Daftar sekarang untuk mengasah kemampuan Anda di dunia esports bersama para ahli dengan pelatihan yang terstruktur. Kami tidak sabar melihat perkembangan dan pencapaian setiap murid, dan bersama-sama, kita akan meraih prestasi di dunia esports. Daftar sekarang di www.evos.gg/academy.

Berita Terkait

Toko AJ Adhuel Julia Water: Usaha Gas dan Aqua Kemasan Anak Muda yang Sukses di Pagedangan, Tangerang
Rayakan Ramadan dengan Sensasi Korean BBQ di Gahyo, Ada Bonus Hingga Amplop THR
Tuna Cutting Show di Fuji Sushi Cikarang, Sensasi Kuliner Jepang dengan Ikan Segar dari Perairan Bali
Wajib Punya! Ini 4 Rekomendasi Baju Koko Trendi untuk Berbagai Acara
Rekomendasi Warna Kekinian untuk Baju Lebaran, Beserta Tips Padu Padannya
PT Pelindo Solusi Logistik (SPSL) Hadirkan Program Mudik Aman Sampai Tujuan Bersama BUMN 2025
Menikmati Sajian Lezat dan Pelayanan Ramah di Rumah Makan NIKI, Subang
ZALORAYA 2025: Destinasi Modest Fashion Hits, Wajib Buat Ramadan Stylish!

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:19 WIB

Toko AJ Adhuel Julia Water: Usaha Gas dan Aqua Kemasan Anak Muda yang Sukses di Pagedangan, Tangerang

Minggu, 9 Maret 2025 - 13:34 WIB

Rayakan Ramadan dengan Sensasi Korean BBQ di Gahyo, Ada Bonus Hingga Amplop THR

Minggu, 9 Maret 2025 - 13:28 WIB

Tuna Cutting Show di Fuji Sushi Cikarang, Sensasi Kuliner Jepang dengan Ikan Segar dari Perairan Bali

Sabtu, 8 Maret 2025 - 18:45 WIB

Wajib Punya! Ini 4 Rekomendasi Baju Koko Trendi untuk Berbagai Acara

Sabtu, 8 Maret 2025 - 18:24 WIB

Rekomendasi Warna Kekinian untuk Baju Lebaran, Beserta Tips Padu Padannya

Berita Terbaru

Breaking News

Polri Ungkap Kecurangan Minyak Goreng di Depok, Ribuan Liter Disita

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:08 WIB