Divisi Humas Polri Gelar Supervisi dan E-learning di Polda Malut

- Jurnalis

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Maluku Utara, – Teropongrakyat.co -Selasa, (08/10/2024)


Tim Supervisi Divisi Humas Polri melaksanakan kegiatan supervisi dan e-learning di Polda Maluku Utara, yang bertempat di Ruang Rupatama Polda Malut.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Ketua Tim Supervisi Divisi Humas Polri, Kombes Pol. Ibrahim Tompo, S.I.K., M.Si, bersama anggota tim lainnya, serta Kabidhumas Polda Malut, Kombes Pol. Bambang Suharyono, S.I.K., M.H, dan perwakilan dari satker Polda Malut.

Selanjutnya, kegiatan supervisi dibuka dengan pengisian tes e-learning oleh perwakilan satker jajaran Polda Maluku Utara.

Baca Juga:  PSSI Resmi Hentikan Kerja Sama dengan Patrick Kluivert, Era Baru Timnas Dimulai?

Dalam sambutannya, Kombes Pol. Ibrahim Tompo menyampaikan rasa terima kasihnya kepada perwakilan satker yang hadir. Ia juga menekankan bahwa kegiatan ini sejalan dengan Perkap 6 Tahun 2023, yang menegaskan bahwa semua anggota Polri memiliki tanggung jawab untuk menjalankan fungsi kehumasan.

“Pengemban fungsi kehumasan dibagi menjadi dua, yaitu secara umum dan secara khusus. Mereka yang bertugas secara khusus akan mendapatkan pelatihan kehumasan dari Divhumas Polri,” ujarnya.

Baca Juga:  Detik-detik Kapolres Purwakarta Evakuasi Korban Tabrakan Beruntun Tol Cipularang

Lebih lanjut, Kombes Pol. Ibrahim menjelaskan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi anggota dalam bidang kehumasan.

Di akhir sambutannya, ia mengucapkan selamat kepada peserta yang lulus tes e-learning hari ini. Ia juga menyampaikan bahwa bagi yang belum lulus, tim akan mengadakan tes lagi melalui email masing-masing.

Dengan demikian, kegiatan ini diharapkan dapat memperkuat kemampuan humas Polri dan meningkatkan kualitas layanan kepada masyarakat.

Jody

Divisi Humas Polri Gelar Supervisi dan E-learning di Polda Malut - Teropong Rakyat

Berita Terkait

Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Pembunuhan di TPU Jakasampurna, Dua Pelaku Ditangkap
DPP HMTN MP Laksanakan Program Pemberdayaan Masyarakat Tani Nusantara Ter Integrasi di Sukabumi, Target Seluas 400 Hektar
Polda Metro Jaya Amankan Terduga Pelaku Terkait Peristiwa Kematian di Bekasi
WARU Iblis Perenggut Jiwa Yang Malang
Kapal KM BIMA Mati Mesin di Perairan Onrust, Ditpolairud Polda Metro Jaya Evakuasi 17 Penumpang
Aksi Curanmor Disertai Penembakan di Jakarta Berhasil Diungkap Polisi
Hari Pertama Sekolah di Bogor Kacau, Hujan Deras Picu Kemacetan di Hampir Semua Akses Utama
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Jabodetabek, Hujan Lebat Berpotensi Disertai Petir

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:34 WIB

DPP HMTN MP Laksanakan Program Pemberdayaan Masyarakat Tani Nusantara Ter Integrasi di Sukabumi, Target Seluas 400 Hektar

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:46 WIB

Polda Metro Jaya Amankan Terduga Pelaku Terkait Peristiwa Kematian di Bekasi

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:08 WIB

WARU Iblis Perenggut Jiwa Yang Malang

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:47 WIB

Kapal KM BIMA Mati Mesin di Perairan Onrust, Ditpolairud Polda Metro Jaya Evakuasi 17 Penumpang

Senin, 12 Januari 2026 - 20:05 WIB

Aksi Curanmor Disertai Penembakan di Jakarta Berhasil Diungkap Polisi

Berita Terbaru