BRIMOB MERAIH MEDALI EMAS PON XXI ACEH-SUMUT

- Jurnalis

Kamis, 12 September 2024 - 10:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

– Teropongrakyat.co – Judoka Brimob, Bharaka I Kadek Pasek Karisna dalam babak final berhasil meraih Medali Emas usai mengalahkan Judoka asal Bali pada pertandingan kelas 90 kg putra pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024 di GOR Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh, Aceh, Rabu(11/9/2024).

Baca Juga:  Syukuran HUT Ke-65 Pelopor, Dari Kompi _Ranger_ Hingga Terbentuk Pasukan Elit

Bharaka I Kadek Pasek Karisna merupakan atlet judo yang mewakili Provinsi Jawa Barat yang berdinas di Batalyon C Resimen I Pasukan Pelopor pada tahun 2023 juga sempat mendapat kan Juara 1 Pada South East Asia Championship dan kini Kembali meraih medali emas pada kejuaraan PON XXI ACEH-SUMUT 2024.

Baca Juga:  Penganiayaan Akibat Sampah Berujung Maut di Johar Baru, Lansia 70 Tahun Tewas, Tersangka Ditangkap

“Berkat dukungan dari kesatuan dan kesempatan yang di berikan untuk mengikuti latihan khusus di Korea selama 45 hari ini merupakan penghargaan emas pertama saya yang di raih setelah empat kali ikut PON.” kata Bharaka Kadek Pasek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jody

BRIMOB MERAIH MEDALI EMAS PON XXI ACEH-SUMUT - Teropongrakyat.co

Berita Terkait

BRI Kanca Ciputat Dapatkan Apresiasi Atas Kinerjanya dari RCEO BRI Jakarta 3
BRI Kanca Tangerang Merdeka Salurkan Bantuan CSR
Maraknya Peredaran Obat Keras Terbatas di Jalan K.S. Tubun, Tanah Abang, Jakarta Pusat: Tantangan Penegakan Hukum. Siapa Bermain?? 
1.000 Rumah Subsidi Untuk Wartawan: PWI Apresiasi Komitment Pemerintah
Macet Panjang di Yos Sudarso Akibat Bongkar Muat di NPCT 1, Pekerjaan Tukang Ojek Pangkalan Terdampak
Bank Rakyat Indonesia Kantor Cabang Kalideres Mendorong Transaksi Digital Non – Tunai
Putusan Sela PN Jakarta Pusat Tegaskan Hendry Ch Bangun Sah Ketum PWI
Kemacetan Tanjung Priok: Ancaman bagi Ekonomi dan Kesejahteraan Warga Jakarta

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 17:26 WIB

BRI Kanca Ciputat Dapatkan Apresiasi Atas Kinerjanya dari RCEO BRI Jakarta 3

Sabtu, 19 April 2025 - 17:23 WIB

BRI Kanca Tangerang Merdeka Salurkan Bantuan CSR

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Maraknya Peredaran Obat Keras Terbatas di Jalan K.S. Tubun, Tanah Abang, Jakarta Pusat: Tantangan Penegakan Hukum. Siapa Bermain?? 

Jumat, 18 April 2025 - 12:51 WIB

1.000 Rumah Subsidi Untuk Wartawan: PWI Apresiasi Komitment Pemerintah

Kamis, 17 April 2025 - 14:51 WIB

Bank Rakyat Indonesia Kantor Cabang Kalideres Mendorong Transaksi Digital Non – Tunai

Berita Terbaru

Breaking News

BRI Kanca Tangerang Merdeka Salurkan Bantuan CSR

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:23 WIB