Satgas Yonif 323 Buaya Putih Peduli Pendidikan di Pedalaman Papua

- Jurnalis

Kamis, 12 September 2024 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Papua – TeropongRakyat.co || Selain melaksanakan Tugas Pokok nya di Wilayah Pedalaman Papua, Satgas Mobile Yonif 323 Buaya Putih Juga melaksanakan tugas tambahan di bidang teritorial, seperti yang dilaksanakan TK Sinak Pimpinan Wadansatgas Mayor Inf Firman juga turut mengabdi di bidang pendidikan dengan membantu memberikan Tenaga Pendidik (Gadik) mengajar siswa-siswi SD Sinak, Distrik Sinak, Kabupaten Puncak, Papua Tengah, beberapa waktu lalu.

Satgas Yonif 323 Buaya Putih Peduli Pendidikan di Pedalaman Papua - Teropong RakyatLetda Chk Dani Selaku Perwira Seksi Teritorial (Pasiter) Satgas mengatakan, ” bukti kepedulian Satgas salah satunya adalah untuk membentuk generasi penerus bangsa di pedalaman Papua melalui kegiatan Mengajar di Sekolah kepada anak-anak SD Sinak, selain itu juga adapun tujuan dalam mengajar tersebut dapat membantu meningkatkan motivasi dan semangat belajar generasi muda di pedalaman Papua guna meraih cita-cita ke depan, “ungkap Letda Chk Dani melalui pesan singkat WhatsApp kepada TeropongRakyat.co, Kamis (12/09).

Baca Juga:  Harapkan Perselisihan Berujung Damai Sesama Saudara dari Timur, Pengacara PETIR akan Ajukan Surat Restorative Justice ke Polres Jakarta Pusat

Satgas Yonif 323 Buaya Putih Peduli Pendidikan di Pedalaman Papua - Teropong Rakyat“Pendidikan adalah instrumen yang sangat penting, dan para anak-anak di pedalaman mengalami beberapa kendala dan hambatan salah satunya kurang nya tenaga pendidik di sekolah mereka, sehingga kehadiran anggota kami ini, dapat membantu memberikan materi pelajaran umum pada murid-murid di SD Sinak, “Letda Chk Dani menambahkan.

Dalam kegiatan tersebut, dipimpin oleh Serda Hulu beserta 12 anggota untuk menjadi tenaga pendidik (Gadik) di SD Sinak, Distrik Sinak, Kabupaten Puncak, Papua Tengah. “Antusias anak-anak tampak semangat dalam mengikuti pelajaran terlihat dari keakraban anak-anak bersama anggota TK Sinak, “pungkas Letda Chk Dani.

Berita Terkait

Polisi Berhasil Gagalkan Aksi Tawuran di Kemayoran Jakpus, 6 Remaja dan 3 Celurit Diamankan
Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Aksi Tauran Remaja
Angkot Tertimpa Pohon Tumbang di Sukasari, Lalu Lintas Macet Panjang
Satgas TMMD ke-126 Berikan Penyuluhan Bahaya Radikalisme dan Terorisme kepada Siswa SMA
Setetes Darah dari TPK Koja, Harapan Baru Bagi Pasien yang Membutuhkan
TNI/Polri dan BPBD Sigap Bersihkan Material Longsor di Ngantang
108 Botol Miras Berbagai Merek Disita, Pemilik Warung Tak Berkutik Saat Digerebek Polisi
Jalan Rusak Di Kp. Salimah Tak Kunjung Di Perbaiki, Warga Geram Terhadap Kades Sukamanah

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 22:28 WIB

Polisi Berhasil Gagalkan Aksi Tawuran di Kemayoran Jakpus, 6 Remaja dan 3 Celurit Diamankan

Senin, 3 November 2025 - 21:45 WIB

Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Aksi Tauran Remaja

Senin, 3 November 2025 - 17:55 WIB

Angkot Tertimpa Pohon Tumbang di Sukasari, Lalu Lintas Macet Panjang

Senin, 3 November 2025 - 12:32 WIB

Satgas TMMD ke-126 Berikan Penyuluhan Bahaya Radikalisme dan Terorisme kepada Siswa SMA

Senin, 3 November 2025 - 11:28 WIB

Setetes Darah dari TPK Koja, Harapan Baru Bagi Pasien yang Membutuhkan

Berita Terbaru

Breaking News

Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Aksi Tauran Remaja

Senin, 3 Nov 2025 - 21:45 WIB