Acara Rising The Queen di JP Club Bekasi Junction Resmi di Batalkan

- Jurnalis

Selasa, 24 September 2024 - 18:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bekasi, teropongrakyat.co – Dengan ramainya beredar flyer terkait acara Rising The Queen menuai penolakan dari berbagai elemen masyarakat yang berada di wilayah Bekasi Timur pemerintah setempat mengadakan rapat koordinasi tentang kegiatan Rissing The Queen di JP Club Bekasi Junction RT.02/01 Kelurahan Margahayu, Kecamatan Bekasi Timur Selasa, (24/09/2024).

Dalam rapat koordinasi tersebut dihadiri Camat Bekasi Timur Fitri Widiati ,Wadanramil 03/TP Kapten Inf.Budi Kiswanto, Wakapolsek Rawalumbu AKP. Subianto,General Manager Mall Bekasi Junction Cahya Adhi Kristanto, Kanit.Intel Polsek Rawalumbu AKP. Edi, Kanit.Intel Polres Metro Bekasi Kota IPTU.Harjito, MP. Kecamatan Bekasi Timur Budiono, Koordinator Satpol PP Anggi, Manager JP Club Purwanto,Tokoh Pemuda Arif Kusnandar, Babinsa Margahayu Sertu Suwito,Sertu Isa, Bhabinkamtibmas BRIPKA Jamal Lulail dan Chief Security Mall Bekasi Junction Nuryadi.

Baca Juga:  Perwakilan Satlantas Metro Jakarta Barat Raih Prestasi pada Lomba POCIL dan PKS dalam rangka HUT Lalu Lintas Polri Ke - 69 tahun 2024

Dari hasil rapat koordinasi mediasi bahwa untuk Kegiatan Rising The Queen yang akan dilaksanakan oleh JP Club di batalkan dan tidak akan dilaksanakan di JP Club, untuk perizinan operasional JB Club yang berada di Mall Bekasi Junction di cabut operasionalnya.

Purwanto dari perwakilan Manager JP Club menyampaikan permohonan maafnya atas terjadinya kegaduhan yang terjadi beredarnya flyer kegiatan Rising the Queen Oleh JP Club ” ucapnya”.

Rapat koordinasi kiat mediasi dalam rangka kegiatan Pembatalan Rising The Queen selesai dengan aman dan tertib. / (Akbar)

Berita Terkait

Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Selalu Rutin Mendampingi Petani Binaan Sebagai Upaya Mensukseskan Program Ketahanan Pangan Wilayah
Wakil Walikota Jakut Hadiri Dzikir dan Maulid Dilaksanakan FOKUS Doakan Pilkada 2024 Berjalan Damai
Meriahkan Pilkada Serentak 2024, Ancol Berikan Promo Spesial
Siaga Banjir, PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik
80 Pelajar Jakut Mengikuti Festival Pelajar Berintegritas di SMK Sejahtera
Gegara Galian C, Polisi Tembak Polisi

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 17:28 WIB

Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro

Jumat, 22 November 2024 - 17:26 WIB

Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU

Jumat, 22 November 2024 - 17:21 WIB

Wakil Walikota Jakut Hadiri Dzikir dan Maulid Dilaksanakan FOKUS Doakan Pilkada 2024 Berjalan Damai

Jumat, 22 November 2024 - 17:19 WIB

Meriahkan Pilkada Serentak 2024, Ancol Berikan Promo Spesial

Jumat, 22 November 2024 - 17:17 WIB

Siaga Banjir, PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik

Berita Terbaru

Breaking News

Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU

Jumat, 22 Nov 2024 - 17:26 WIB