Ingin Ganteng dan Rapi,Remaja Intan Jaya Antri Untuk Pangkas Rambut Oleh Prajurit Satgas Yonif 509 Kostrad

- Jurnalis

Sabtu, 11 Mei 2024 - 12:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Intan Jaya, – Teropongrakyat.co – Personel Satgas Mobile Yonif 509 melaksanakan program “Koteka Barbershop” program yang merupakan lanjutan dari satgas sebelumnya ini, merupakan favorit masyarakat Sugapa,Intan Jaya. Barbershonp ini terlihat ramai disetiap Tk. di akhir pekan. Sabtu (11/05/2024).

Lettu Inf Fardhana, selaku Dan Tk J2 menyampaikan bahwa kegiatan ini untuk menjalin komunikasi dengan generasi muda serta semua kalangan masyarakat, hal ini digelar untuk ajang bertukar cerita dan membagikan edukasi tentang pentingnya kerapihan dan kebersihan sebagai cerminan disiplin diri, ujarnya.

Baca Juga:  Prajurit Hiu Petarung TNI AL Laksanakan Latihan Pendaratan Amfibi di Pulau Bathrust, Australia

Lewat kegiatan ini Dan Tk berharap dapat meningkatkan kesadaran akan kebersihan dan kerapian dalam berpenampilan terutama kerapian rambut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semua pemangkas rambut disini sudah terlatih dalam memangkas rambut, dan alat cukur sudah disiapkan oleh Satgas dan dibawa sejak dari Markas di Jember, warga tinggal datang dan potong rambut saja,” tambahnya.

Baca Juga:  Bantu Jemaat Misa, Polisi Berkalung Denah Acara Berkeliling Di GBK

Kami berharap kegiatan akan mendapat respon positif dari warga masyarakat, dan dapat membantu masyarakat khususnya anak muda agar selalu terlihat rapi dan bersih, kegiatan ini meski sederhana semoga bisa bermanfaat bagi masyarakat dan memberikan dampak yang luas. Bismillah Condromowo Berhasil..Kostrad.

(Pen Satgas/Red)

Ingin Ganteng dan Rapi,Remaja Intan Jaya Antri Untuk Pangkas Rambut Oleh Prajurit Satgas Yonif 509 Kostrad - Teropongrakyat.co

Berita Terkait

Forum Komunitas Nelayan (FKN) Muara Angke Jakut Deklarasi Dukung Pasangan RIDO
Perkuat Sinergitas Polri dan Wartawan, Kapolsek Kemayoran Kunjungi Sekretariat Jurnalis Indonesia
Sholat Jumat Berjamaah, Kapolsek Kemayoran Ajak Seluruh Warga Jaga Kondusifitas Wilayah
Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Selalu Rutin Mendampingi Petani Binaan Sebagai Upaya Mensukseskan Program Ketahanan Pangan Wilayah
Wakil Walikota Jakut Hadiri Dzikir dan Maulid Dilaksanakan FOKUS Doakan Pilkada 2024 Berjalan Damai
Meriahkan Pilkada Serentak 2024, Ancol Berikan Promo Spesial

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 21:50 WIB

Forum Komunitas Nelayan (FKN) Muara Angke Jakut Deklarasi Dukung Pasangan RIDO

Jumat, 22 November 2024 - 21:37 WIB

Perkuat Sinergitas Polri dan Wartawan, Kapolsek Kemayoran Kunjungi Sekretariat Jurnalis Indonesia

Jumat, 22 November 2024 - 21:10 WIB

Sholat Jumat Berjamaah, Kapolsek Kemayoran Ajak Seluruh Warga Jaga Kondusifitas Wilayah

Jumat, 22 November 2024 - 17:28 WIB

Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro

Jumat, 22 November 2024 - 17:26 WIB

Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU

Berita Terbaru