Dr H MISRI HASANTO,M.Kes KEPALA PERWAKILAN LBH CCI MEMBUKA SEMINAR NASIONAL PARALEGAL

- Jurnalis

Senin, 18 Maret 2024 - 21:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropongrakyat.co | Jakarta, Seminar Nasional Paralegal dibuka secara resmi oleh Kepala Perwakilan LBH Cendrawasih Celebes Indonesia Dr H Misri Hasanto,M.Kes Senin (18/03/2024) secara virtual. Seminar ini dihadiri lebih dari 400 orang peserta secara kelas group dan lebih dari 100 orang secara virtual. Demikian keterangan Direktur LBH CCI Rusdi,SH saat ditemui awak media Teropongrakyat.co.

Pada saat membuka acara Seminar Paralegal Dr H Misri Hasanto,M.Kes memberikan arahan bahwa saat ini masyarakat sangat membutuhkan kehadiran Paralegal untuk mencari keadilan. Saatnya LBH CCI memberikan solusi terbaiknya akan mencetak Paralengal untuk setiap Desa/Kelurahan se-Indonesia. Sehingga mendekatkan masyarakat dengan Pelayanan Hukum, Bantuan Hukum, dan Pendampingan Hukum nantinya. Bahkan LBH CCI siap membentuk Organisasi Profesi Paralegal secara Nasional.

Baca Juga:  Polres Metro Bekasi Berhasil Ungkap Mafia Tanah Yang Merugikan Negara Mencapai Serratus Enam Puluh Triiliun

Narasumber yang tampil mengisi materi Seminar Nasional Paralegal, diantaranya AKP(P) Dr(C) Dalan Ersada Bangun,SH.MH dan Dr H Misri Hasanto,M.Kes dengan Tema : Peluang dan Tantangan Paralegal Dalam Memberikan Bantuan Hukum Pada Masyarakat. Sebagai Moderator Seminar dipandu oleh Ramli Achmad Rifa’i,SE.,S.Kom.

Dr H Misri juga mengucapkan terima kasih pada Bapak Indra Gunawan,S.Sos.,M.IKom dan semua Tim pendukung Sistem IT Bestcamp Digital Indonesia yang telah mensuport Seminar ini secara Full dan iklhas. Semoga ini jadi ladang amal buat beliau.

Baca Juga:  Tak Hanya Bangun Desa, Satgas TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Ajak Pemuda Jaga Silaturahmi Lewat Sepak Bola

Menanggapi pelaksanaan Seminar Nasional Paralegal hari ini (Senin, 18/03/2024), Ketua Umum LBH Cendrawasih Celebes Indonesia Prof DR KH Sutan Nasomal,SH.,MH.,PhD sangat mendukungnya, karena dengan adanya Seminar Paralegal ini masyarakat semakin jelas cara-cara mendapatkan keadilan melalui peran dan fungsi Paralegal di masyarakat.

(Rocky)

Berita Terkait

Tiga Anak Buah Terjaring OTT KPK, Menkeu Purbaya Ganti Kakanwil Pajak Jakarta Utara
Disdik DKI Jakarta Terapkan PJJ Sementara Akibat Cuaca Ekstrem hingga 28 Januari 2026
Ketum FWJ Indonesia Tunjuk Rosid Sebagai Pelaksana Tugas DPD Jakarta, Ini Alasannya
BMKG Prakirakan Hujan Ringan hingga Sedang Dominasi Cuaca DKI Jakarta Pekan Ini
Kejari Depok Tetapkan Dua Orang Tersangka Korupsi Pengadaan Lahan PT APR
PT API Dorong Konektivitas Akses Pelabuhan – Dorong Efisiensi Logistik dan Daya Saing Nasional
Protes Hidup-Mati Sopir Angkot, Balai Kota Bogor Dikepung Massa
Wakapolres Jakarta Utara Kunjungi Kampung Tangguh RW 01 Koja, Forkopimpo Salurkan Bantuan dan Perkuat Program Anti Narkoba

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:37 WIB

Tiga Anak Buah Terjaring OTT KPK, Menkeu Purbaya Ganti Kakanwil Pajak Jakarta Utara

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:23 WIB

Disdik DKI Jakarta Terapkan PJJ Sementara Akibat Cuaca Ekstrem hingga 28 Januari 2026

Kamis, 22 Januari 2026 - 23:22 WIB

Ketum FWJ Indonesia Tunjuk Rosid Sebagai Pelaksana Tugas DPD Jakarta, Ini Alasannya

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:09 WIB

BMKG Prakirakan Hujan Ringan hingga Sedang Dominasi Cuaca DKI Jakarta Pekan Ini

Kamis, 22 Januari 2026 - 14:27 WIB

PT API Dorong Konektivitas Akses Pelabuhan – Dorong Efisiensi Logistik dan Daya Saing Nasional

Berita Terbaru