Konsultasi dan Supervisi Konstruksi Jadi Fokus Kerjasama API dan Maerakaca Graha Kencana

- Jurnalis

Jumat, 12 Desember 2025 - 18:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta -(teropongrakyat.co) , PT Akses Pelabuhan Indonesia atau API merupakan Anak Perusahaan dari PT Pelindo Solusi Logistik (SPSL), subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero), telah melaksanakan kegiatan Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan PT Maerakaca Graha Kencana pada Selasa, 2 Desember 2025, di Surabaya.

Dalam pelaksanaan MoU ini, PT API diwakili oleh Bapak Juli Tarigan selaku Plt. Direktur Utama dan Ibu Christita Nur Indarti selaku Direktur PT Maerakaca Graha Kencana. Kedua pihak sepakat membahas rencana kerjasama dibidang jasa konsultasi manajemen konstruksi dan supervisi sebagai upaya mendukung pelaksanaan proyek yang lebih terarah.

Baca Juga:  Kerjasama Strategis VRITIMES dengan Madurapost.co.id dan Bolapedia.co.id dalam Pengembangan Konten Digital

Plt. Direktur Utama PT Akses Pelabuhan Indonesia, Juli Tarigan, menyampaikan bahwa pertemuan ini menjadi langkah awal yang penting untuk memperkuat kerjasama antara kedua perusahaan dan melalui diskusi yang terbuka, kedua pihak dapat menyamakan tujuan sehingga memiliki pemahaman yang selaras agar proses kerjasama ke depan dapat berjalan dengan baik.

Baca Juga:  Coach Priska Sahanaya Menginspirasi di SMP Santo Antonius Melalui Public Speaking bersama PRONAS dan SINOTIF

Konsultasi dan Supervisi Konstruksi Jadi Fokus Kerjasama API dan Maerakaca Graha Kencana - Teropong Rakyat

“Kerjasama ini menjadi kesempatan yang baik untuk meningkatkan kualitas supervisi proyek. Kami berharap pelaksanaannya nanti dapat berjalan dengan lancar dan dapat memberikan hasil yang baik,” ujarnya.

Melalui kegiatan ini, PT API berharap kerjasama yang terjalin dapat berjalan dengan baik dan memberikan manfaat nyata dalam pelaksanaan proyek ke depan. Kerjasama ini diharapkan mampu meningkatkan kualitas pengawasan, memperkuat pelaksanaan kerja, serta mendukung tercapainya hasil yang lebih optimal.

Berita Terkait

PC LDII Hadiri Pisah Sambut Kapolsek Pakisaji, Dukung Sinergi Jaga Kamtibmas
Ctp Ringankan Beban Untuk Warga Terdampak Banjir
Abah Uwo Kembali Pimpin DPC BPPKB Banten Kabupaten Bogor Periode 2026–2031
Waduk Aseni Jadi Infrastruktur Strategis Pengendalian Banjir Jakarta Barat
Implementasi Nyata K3, PAMA Gelar Donor Darah Bersama PMI
Head & Shoulders Indonesia Edukasi Konsumen Lewat Reality Game Show ScalpVengers
Tekan Pengangguran di Kota Depok, Begini Strategi Pemkot
Kegiatan Southeast Asia Cryptocurrency Working Group Meeting

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 17:57 WIB

PC LDII Hadiri Pisah Sambut Kapolsek Pakisaji, Dukung Sinergi Jaga Kamtibmas

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:53 WIB

Ctp Ringankan Beban Untuk Warga Terdampak Banjir

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:40 WIB

Abah Uwo Kembali Pimpin DPC BPPKB Banten Kabupaten Bogor Periode 2026–2031

Jumat, 30 Januari 2026 - 21:52 WIB

Waduk Aseni Jadi Infrastruktur Strategis Pengendalian Banjir Jakarta Barat

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:58 WIB

Implementasi Nyata K3, PAMA Gelar Donor Darah Bersama PMI

Berita Terbaru

TNI – Polri

Warga Bantur Dikejutkan Temuan Pria Gantung Diri di Rumahnya

Sabtu, 31 Jan 2026 - 18:33 WIB

Breaking News

Polres Sumenep Amankan Tersangka Pengedar Sabu di Talango

Sabtu, 31 Jan 2026 - 16:04 WIB