Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim di Jakarta Utara: PWI Pokja Wali Kota dan Ormas Tunjukkan Solidaritas

- Jurnalis

Rabu, 19 Maret 2025 - 09:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, teropongrakyat.co – Ramadan di Jakarta Utara diwarnai dengan kegiatan buka puasa bersama dan santunan anak yatim yang diselenggarakan oleh PWI Pokja Wali Kota Jakarta Utara, berkolaborasi dengan berbagai organisasi kemasyarakatan (ormas). Acara yang berlangsung Selasa, 18 Maret 2025, menunjukkan semangat kebersamaan dan kepedulian sosial di bulan penuh berkah ini.

Acara yang dihadiri oleh perwakilan berbagai ormas, termasuk Pemerintah Kota Jakarta Utara (Pemkot Jakut), Ketua Forum RTRW DKI, Ketua SAP, Ketua Family Max, FKLMK, Dekot, Ketua PPM, Ketua DPD Ikatan Keluarga Minang, H. Jaka, Ketua KB FKPPI Jakarta Utara, Biro Surat Kabar Umum Merdeka News (Saut), Biro Media Jurnalkotatoday (H. Leon), Pimpinan Media Updaterkini, Ketua DPD FLO Jakarta Utara, dan Ketua PMI Jakarta Utara, menunjukkan luasnya dukungan terhadap kegiatan sosial ini.

Baca Juga:  Ketum PWI Pusat Hendry Ch Bangun Tinjau Rumah Subsidi untuk Wartawan

Acara diawali dengan sambutan yang menekankan pentingnya kepedulian sosial dan mempererat silaturahmi di bulan Ramadan. Setelah buka puasa bersama, acara dilanjutkan dengan penyerahan santunan kepada anak-anak yatim, sebagai wujud nyata kepedulian para peserta.

ADVERTISEMENT

Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim di Jakarta Utara: PWI Pokja Wali Kota dan Ormas Tunjukkan Solidaritas - Teropong Rakyat

SCROLL TO RESUME CONTENT

Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim di Jakarta Utara: PWI Pokja Wali Kota dan Ormas Tunjukkan Solidaritas - Teropong Rakyat
Ketua DPD Ikatan Keluarga Minang (IKM) Jakarta, Dhian Aulia Datuak Raja Majo Basa. ” saya sangat mengapresiasi acara tersebut dan berencana meniru inisiatif ini di organisasi kami” ucap Dhian.

Dhian menekankan pentingnya kepedulian terhadap anak yatim dan berharap kegiatan serupa diikuti oleh lebih banyak organisasi dan ormas.

Ketua KB FKPPI Jakarta Utara, Iwan Iryansyah Setiawan, turut menyampaikan apresiasinya. ” Kami berharap kegiatan ini berkelanjutan. menekankan manfaat kegiatan ini bagi masyarakat, khususnya anak yatim di Jakarta Utara, dan mendorong kolaborasi lebih lanjut untuk kegiatan serupa di masa mendatang.” Ujar Iwan

Baca Juga:  1.000 Rumah Subsidi Untuk Wartawan: PWI Apresiasi Komitment Pemerintah

Kalaus Naibaho, Ketua PWI Pokja Jakarta Utara, menyampaikan rasa syukur atas terselenggaranya acara tanpa kendala dan mengucapkan terima kasih kepada panitia dan para donatur atas dukungan dan kerja keras mereka.

“Alhamdulilah, kegiatan hari ini telah kita laksanakan dan berjalan lancar, Saya pribadi berterimakasih dan memberikan apresiasi yang sebesar-besarnya kepada panitia dan teman-teman semua yang telah bekerja keras agar terselenggaranya acara Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim ini. Saya berharap, kebersamaan dan kesolidan yang telah kita wujudkan melalui berbagai kegiatan di Bulan Ramadhan ini semakin kuat lagi di kegiatan-kegiatan yang akan datang.” Tutup kalaus

Penulis : Rocky

Sumber Berita: PWI Pokja Wakikota Jakarta Utara

Berita Terkait

Polisi Berhasil Gagalkan Aksi Tawuran di Kemayoran Jakpus, 6 Remaja dan 3 Celurit Diamankan
Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Aksi Tauran Remaja
Angkot Tertimpa Pohon Tumbang di Sukasari, Lalu Lintas Macet Panjang
Satgas TMMD ke-126 Berikan Penyuluhan Bahaya Radikalisme dan Terorisme kepada Siswa SMA
Jalan Rusak Di Kp. Salimah Tak Kunjung Di Perbaiki, Warga Geram Terhadap Kades Sukamanah
Raja Keraton Surakarta, Sri Susuhunan Pakubuwono XIII, Wafat di Usia 77 Tahun
Tragedi Tanjung Priok, Luka Lama yang Belum Terobati
Misteri Kuburan Richard Leroy McKinley Sejarah Tentara Muda yang Terpapar Radiasi Abadi

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 22:28 WIB

Polisi Berhasil Gagalkan Aksi Tawuran di Kemayoran Jakpus, 6 Remaja dan 3 Celurit Diamankan

Senin, 3 November 2025 - 21:45 WIB

Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Aksi Tauran Remaja

Senin, 3 November 2025 - 12:32 WIB

Satgas TMMD ke-126 Berikan Penyuluhan Bahaya Radikalisme dan Terorisme kepada Siswa SMA

Senin, 3 November 2025 - 09:33 WIB

Jalan Rusak Di Kp. Salimah Tak Kunjung Di Perbaiki, Warga Geram Terhadap Kades Sukamanah

Senin, 3 November 2025 - 07:29 WIB

Raja Keraton Surakarta, Sri Susuhunan Pakubuwono XIII, Wafat di Usia 77 Tahun

Berita Terbaru

Breaking News

Polres Metro Jakarta Pusat Gagalkan Aksi Tauran Remaja

Senin, 3 Nov 2025 - 21:45 WIB