PWI Pokja Wali Kota Jakarta Utara Selama Ramadan Gelar Kegiatan Berbagi Takjil Ramadhan dan Santunan Yatim Piatu

- Jurnalis

Kamis, 27 Februari 2025 - 13:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Teropongrakyat.co || Sejalan dengan semangat kepedulian sosial dan kebersamaan, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pokja Walikota Jakarta Utara menyelenggarakan kegiatan berbagi takjil Ramadhan dan santunan yatim piatu pada bulan Ramadan tahun ini.

Kegiatan ini merupakan wujud nyata dari komitmen PWI Pokja Wali Kota Jakarta Utara dalam memperkuat silaturahmi dan kepedulian sosial, khususnya pada bulan suci Ramadhan.

Baca Juga:  TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-119 TA.2024

“Kami mengundang seluruh elemen Masyarakat, termasuk Pemerintah, Ormas, Komunitas, BUMN, BUMD, dan Masyarakat lainnya untuk ikut berpartisipasi dalam kegiatan berbagi takjil dan santunan yatim piatu,” kata Kalaus, Ketua PWI Pokja Wali Kota Jakarta Utara, Rabu (26/03/2025).

Bagi yang ingin berpartisipasi dalam kegiatan ini, dapat mengirimkan donasi terbaiknya dqpat menghubungi Massaniah, bendahara PWI Pokja Wali Kota Jakarta Utara di nomor 085782564298.

Baca Juga:  Amankan Dermaga Pulau Tidung dan Pulau Pari, Ciptakan Rasa Aman untuk Wisatawan

“Donasi terbaik yang Bapak dan ibu sampaikan kepada kami akan kami salurkan kembali dengan pemberian takjil gratis bagi mereka yang sedang berpuasa dan sekaligus pemberian santunan bagi Yatim Piatu. Terima kasih atas partisipasi Bapak dan Ibu semua, semoga apa yang kita laksanakan ini menjadi catatan amal kebaikan kita bersama,”terangnya.

Penulis : Ruhan

Editor : Romli S.IP

Sumber Berita: https://teropongrakyat.co

Berita Terkait

Kabel Utilitas Semrawut Halangi Akses IGD RS Uni Medika, Pemerintah Diminta Turun Tangan
Tuduhan Konflik Kepentingan Terhadap Yayasan Kemala Bhayangkari Sebagai Mitra Mbg Perlu Dikoreksi
Perkuat Soliditas dan Gaya Hidup Sehat, BRI KC Jakarta Jelambar Gelar Kegiatan Padel
Perkuat Nilai Spiritual dan Kebersamaan, BRI KC Jakarta Jelambar Gelar Pengajian Pekerja
Semarak HUT BRI ke-130, BRI KC Jakarta Jelambar Gelar Lomba PlayStation Pekerja Supervisi
Semarak HUT BRI ke-130, BRI KC Jakarta Jelambar Gelar Lomba Tenis Meja Pekerja Supervisi
Perkuat Sinergi Bisnis, BRI KC Jakarta Jelambar Gelar Meeting Kerja Sama dengan APL Group
Perluas Jejaring Kemitraan, BRI KC Jakarta Jelambar Jalin Partnership dengan Air Padel Antasari

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 20:49 WIB

Kabel Utilitas Semrawut Halangi Akses IGD RS Uni Medika, Pemerintah Diminta Turun Tangan

Senin, 5 Januari 2026 - 19:14 WIB

Tuduhan Konflik Kepentingan Terhadap Yayasan Kemala Bhayangkari Sebagai Mitra Mbg Perlu Dikoreksi

Senin, 5 Januari 2026 - 19:01 WIB

Perkuat Nilai Spiritual dan Kebersamaan, BRI KC Jakarta Jelambar Gelar Pengajian Pekerja

Senin, 5 Januari 2026 - 18:59 WIB

Semarak HUT BRI ke-130, BRI KC Jakarta Jelambar Gelar Lomba PlayStation Pekerja Supervisi

Senin, 5 Januari 2026 - 18:08 WIB

Semarak HUT BRI ke-130, BRI KC Jakarta Jelambar Gelar Lomba Tenis Meja Pekerja Supervisi

Berita Terbaru

TNI – Polri

Klarifikasi dan Hak Jawab Anggota Koramil 13 Cisoka

Senin, 5 Jan 2026 - 23:49 WIB