Kapolres Metro Jakpus Pastikan Pelayanan Masyarakat di Polsek Kemayoran Berjalan Sesuai Prosedur

- Jurnalis

Rabu, 22 Mei 2024 - 22:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – TeropongRakyat.co

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Susatyo Purnomo Condro bersama PJU melakukan pengecekan Mako Polsek Kemayoran didampingi oleh Kapolsek Kemayoran Kompol. Arnold J. Simanjuntak. Rabu (22/5/2024).

Dalam pengecekan tersebut yang menjadi perhatian Kapolres Metro Jakarta Pusat ialah ruang pelayanan masyarakat yaitu SPKT, SIM, Ruang besuk tahanan serta Rutan Mako Polsek.

Adapun Kapolres Metro Jakarta Pusat bersama PJU melihat kebersihan lingkungan Polsek Kemayoran yang dimana menjadi perhatian ialah halaman belakang Mako Polsek.

“Kegiatan ini dilakukan Kapolres Metro Jakarta Pusat bertujuan untuk meningkatkan pelayanan Polri kepada masyarakat, menjaga kenyamanan masyarakat ketika membuat pelaporan / pengaduan, serta menjaga kesehatan anggota serta Tahanan yang ada di Mako Polsek Kemayoran untuk tetap sehat dan terhindar dari penyakit.” Ujar Kapolres saat Melakukan Pengecekan Pelayanan.

Baca Juga:  Pastikan Kesiapan, Pangdivif 3 Kostrad Tinjau Lokasi Acara Tradisi Penerimaan Warga Baru

(irawan)

Berita Terkait

Polres Batu Raih Peringkat I Penyelamatan Kerugian Keuangan Negara dalam Penanganan Kasus Korupsi 2024
Penjaga Proyek di Tamansari Bogor Meninggal Dunia Usai Diserang OTK Bersenjata
Pelantikan Pengurus KBRC DPD Jakarta Selatan Periode 2025–2029 Sukses: Teguhkan Semangat Kebersamaan
Unit PPA Polres Metro Tangerang Kota Temukan Remaja Perempuan yang Hilang Selama Sepekan
Lebih dari 25 Cabor Antar Hamka Ambil Formulir Caketum KONI Tangerang Selatan
Senkom Mitra Polri Kabupaten Malang Hadiri FGD Sinergitas Pembangunan dan Antisipasi Bencana di Wagir
Cegah Gauntibmas, Polsek Kemayoran Gelar Patroli Dialogis
Pameran Internasional SIAL InterFOOD 2025 Angkat Potensi F&B Nasional ke Panggung Dunia

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 20:30 WIB

Polres Batu Raih Peringkat I Penyelamatan Kerugian Keuangan Negara dalam Penanganan Kasus Korupsi 2024

Kamis, 13 November 2025 - 19:35 WIB

Penjaga Proyek di Tamansari Bogor Meninggal Dunia Usai Diserang OTK Bersenjata

Kamis, 13 November 2025 - 13:28 WIB

Pelantikan Pengurus KBRC DPD Jakarta Selatan Periode 2025–2029 Sukses: Teguhkan Semangat Kebersamaan

Kamis, 13 November 2025 - 09:53 WIB

Unit PPA Polres Metro Tangerang Kota Temukan Remaja Perempuan yang Hilang Selama Sepekan

Kamis, 13 November 2025 - 00:20 WIB

Lebih dari 25 Cabor Antar Hamka Ambil Formulir Caketum KONI Tangerang Selatan

Berita Terbaru