Aksi Nyata Satgas 330 Tekan Angka Stunting Di Intan Jaya

- Jurnalis

Sabtu, 16 Maret 2024 - 20:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Intan Jaya – Teropongrakyat.co – Komitmen dan kepedulian Satgas Pamtas Mobile Yonif 330/Tri Dharma untuk
mensukseskan program pemerintah dalam menuntaskan kasus anak yang beresiko stunting khususnya di wilayah penugasan terus diimplementasikan secara nyata.

Aksi terkini yang dilakukan para Ksatria Tri Dharma adalah memberikan bantuan Paket Nutrisi kepada masyarakat, bertempat di Pos Mamba, Kabupaten Intan Jaya, Provinsi Papua Tengah, pada Sabtu (16/3/24).

Baca Juga:  Upah Petani Milenial Kementan Bikin Ngiler, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

Dansatgas Yonif 330/Tri Dharma, Mayor Inf Dedy Pungky Irawanto, S.I.P., M.I.Pol. menjelaskan bahwa Satgas 330 membagikan paket nutrisi dalam bentuk telur rebus, biskuit dan bubur Milna untuk masyarakat di Kabupaten Intan Jaya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Untuk kesekian kalinya, Satgas 330 menggelar aksi nyata dengan membagikan paket makanan bergizi kepada masyarakat guna membantu pemerintah daerah dalam rangka percepatan penurunan angka stunting dengan di Intan Jaya,’’ tegasnya.

Baca Juga:  Kapolsek Pulogadung Ganjar Penghargaan kepada Anggota dan Mitra Kerja yang berhasil Tangkap Penjahat

Dolince Sani, seorang Mama Papua yang memiliki balita mengucapkan terimakasih atas bantuan paket nutrisi yang dibagikan oleh Satgas 330.

“Puji Tuhan, kami ucapkan terimakasih kepada Satgas 330 yang selalu peduli dan membantu kami masyarakat Intan Jaya. Semoga Tuhan selalu berkati dan lindungi Satgas 330. Amakanie”, ucapnya tulus.

(Red)

Berita Terkait

Pemerintah Desa Fadoro You Gelar Pelatihan Badan Permusyawaratam Des (BPD) 2024
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gagalkan Penyelundupan Toyota Land Cruiser VX 4WD dari Malaysia
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bersama Warga Perbaiki Saluran Pipa Air
Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
Dihadiri Wapres Gibran, Upacara Hari Pahlawan Tanpa Kedip
Penyuluhan Anti Tawuran Dan Kenakalan Remaja Di Sekolah SMPN 10 Jakarta
Gelar Naker Expo, Kemnaker Sediakan Puluhan Ribu Lowongan Pekerjaan di Tiga Kota
Logo HPN 2025: Bekantan Jadi Ikon, Kalsel Siap Sambut Perhelatan Nasional

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 22:36 WIB

Pemerintah Desa Fadoro You Gelar Pelatihan Badan Permusyawaratam Des (BPD) 2024

Kamis, 21 November 2024 - 20:56 WIB

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gagalkan Penyelundupan Toyota Land Cruiser VX 4WD dari Malaysia

Kamis, 21 November 2024 - 20:30 WIB

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bersama Warga Perbaiki Saluran Pipa Air

Kamis, 21 November 2024 - 20:15 WIB

Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro

Kamis, 21 November 2024 - 17:47 WIB

Dihadiri Wapres Gibran, Upacara Hari Pahlawan Tanpa Kedip

Berita Terbaru

Edukasi

JEJAK SEJARAH KERAJAAN SUNDA

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:12 WIB