Kapolres Metro Jakpus Pastikan Pelayanan Masyarakat di Polsek Kemayoran Berjalan Sesuai Prosedur

- Jurnalis

Rabu, 22 Mei 2024 - 22:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – TeropongRakyat.co

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Susatyo Purnomo Condro bersama PJU melakukan pengecekan Mako Polsek Kemayoran didampingi oleh Kapolsek Kemayoran Kompol. Arnold J. Simanjuntak. Rabu (22/5/2024).

Dalam pengecekan tersebut yang menjadi perhatian Kapolres Metro Jakarta Pusat ialah ruang pelayanan masyarakat yaitu SPKT, SIM, Ruang besuk tahanan serta Rutan Mako Polsek.

Baca Juga:  Jumat Curhat, Polisi Tampung Keluh Kesah Pedagang Pasar Kramatjati

Adapun Kapolres Metro Jakarta Pusat bersama PJU melihat kebersihan lingkungan Polsek Kemayoran yang dimana menjadi perhatian ialah halaman belakang Mako Polsek.

“Kegiatan ini dilakukan Kapolres Metro Jakarta Pusat bertujuan untuk meningkatkan pelayanan Polri kepada masyarakat, menjaga kenyamanan masyarakat ketika membuat pelaporan / pengaduan, serta menjaga kesehatan anggota serta Tahanan yang ada di Mako Polsek Kemayoran untuk tetap sehat dan terhindar dari penyakit.” Ujar Kapolres saat Melakukan Pengecekan Pelayanan.

Baca Juga:  BRI BO Pamulang Berikan Bantuan CSR Di Yayasan Karya Mandiri Putra

(irawan)

Berita Terkait

Lanal Malang Peringati Hari Dharma Samudera 2026, Kobarkan Semangat Juang Prajurit Jalasena di Kota Bat
Polda Metro Jaya Bongkar Clandestine Lab Etomidate, Cegah Peredaran 15 Ribu Vape Narkotika
Polisi Tangani Mobil Laka Tunggal di Lingkar Barat Kepanjen, Satu Orang Luka Ringan
Sertijab Kapolres Malang, AKBP Danang Setiyo Pamit Usai Setahun Mengabdi
Polres Kediri Kota Amankan 2 Tersangka Curanmor yang Beraksi di Sejumlah TKP
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Perkuat Sinergi Kamtibmas Melalui Kunjungan Kerja ke MUI Jakarta Utara
Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Pembunuhan di TPU Jakasampurna, Dua Pelaku Ditangkap
Sambung Roso Kapolres Malang, LDII Kabupaten Malang Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 13:39 WIB

Lanal Malang Peringati Hari Dharma Samudera 2026, Kobarkan Semangat Juang Prajurit Jalasena di Kota Bat

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:17 WIB

Polda Metro Jaya Bongkar Clandestine Lab Etomidate, Cegah Peredaran 15 Ribu Vape Narkotika

Rabu, 14 Januari 2026 - 17:12 WIB

Polisi Tangani Mobil Laka Tunggal di Lingkar Barat Kepanjen, Satu Orang Luka Ringan

Rabu, 14 Januari 2026 - 16:25 WIB

Sertijab Kapolres Malang, AKBP Danang Setiyo Pamit Usai Setahun Mengabdi

Rabu, 14 Januari 2026 - 16:11 WIB

Polres Kediri Kota Amankan 2 Tersangka Curanmor yang Beraksi di Sejumlah TKP

Berita Terbaru