Mengukir Prestasi dibalik Jeruji, WBP Lapas Rangkasbitung Ikuti Lomba Kemerdekaan

- Jurnalis

Selasa, 13 Agustus 2024 - 11:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rangkasbitung, teropongrakyat.co – INFO PAS, Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia dan hari Pengayoman ke 79 tahun 2024 Lapas kelas III Rangkasbitung Kanwil Kemenkumham Banten menggelar berbagai jenis perlombaan yang di ikuti oleh Warga Binaan pemasyarakatan (WBP), Selasa (13/08)

WBP Lapas Rangkasbitung tidak mau kalah dengan masyarakat umumnya. Sebanyak 321 warga binaan mengikuti kegiatan perlombaan ini selama kurang lebih 1 Pekan, dimulai pembukaan, hingga direncanakan sampai pada partai puncaknya tanggal 17 agustus nanti. Perlombaan berlangsung meriah dibalik tembok Lapas, para WBP tampak antusias mengikuti dan menikmati kegiatan yang diadakan oleh Lapas Rangkasbitung tanpa membedakan suku dan agama.

Baca Juga:  Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024

Mengukir Prestasi dibalik Jeruji, WBP Lapas Rangkasbitung Ikuti Lomba Kemerdekaan - Teropong Rakyat

ADVERTISEMENT

Mengukir Prestasi dibalik Jeruji, WBP Lapas Rangkasbitung Ikuti Lomba Kemerdekaan - Teropong Rakyat

SCROLL TO RESUME CONTENT

Suasana perlombaan cukup seru dan ramai dengan teriakan dan dukungan serta tawa gembira WBP Lapas Rangkasbitung saat menyaksikan teman satu kamar bertanding dan mendukung jagoan mereka.

Kalapas Rangkasbitung, Suriyanta Leonardo Situmorang
berharap, kegiatan perlombaan ini dapat menumbuhkan semangat para WBP untuk memberikan kontribusi kepada bangsa dan negara meskipun berada di dalam tembok Lapas.

Mengukir Prestasi dibalik Jeruji, WBP Lapas Rangkasbitung Ikuti Lomba Kemerdekaan - Teropong Rakyat

“Para WBP ini bukanlah orang-orang yang tidak memiliki potensi, mereka memiliki semangat yang jauh lebih baik untuk memberikan kontribusi kepada bangsa dan negara serta bisa menghasilkan PNBP dari kegiatan pembinaan yang mereka ikuti selama berada di dalam Lapas, mengukir karya dan prestasi dibalik jeruji besi” ungkap Kalapas

Baca Juga:  Prajurit Yonbekang 1 Kostrad Sigap Bantu Evakuasi Korban Laka-Lantas

Sebagai informasi Beberapa kegiatan yang dilombakan, seperti pertandingan voly, tennis meja, menyanyi, balap karung, catur, makan kerupuk, melukis, cerdas cermat, balap kelereng, estafet sarung, dan panco, lomba bidang keagamaan dan juga fun games. Para WBP tampak antusias mengikuti dan menikmati kegiatan yang yang diadakan oleh Lapas Rangkasbitung.

(Rizky)

Berita Terkait

Danyonbekang 1 Kostrad Gelar Jam Komandan Dengan Berbagi Kebahagiaan Berikan Tali Asih dan Seragam Olahraga kepada Prajurit
105.4 Miliar Para Pengusaha Di Rugikan Perusahan PT Bandung Daya Sentosa,Milik Pemkab Bandung
Kunjungi Pelabuhan Cirebon, Stranas PK Lakukan Rakor dan Peninjauan Lapangan Aksi Reformasi Tata Kelola Logistik Nasional Di Pelabuhan Cirebon
21 Personel Naik Pangkat, Kapolres Priok: Jadikan Ini Motivasi Tingkatkan Profesionalisme
Statemen KDM Bikin Resah Insan Pers, Sebut Tak Perlu Kerja Sama Media
MISI EVAKUASI JULIANA MARINS BERBUAH MANIS DENGAN JUMLAH DONASI Rp1,3Miliar LEBIH!
Jenderal Maruli Simanjuntak Tahan Tangis Serta Minta Maaf di Hadapan Keluarga Prajurit yang Ditinggal Gugur
Serah Terima Jabatan Danyonif 514 Kostrad dan Pelepasan pejabat Wadanyonif 515 Kostrad

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 23:11 WIB

Danyonbekang 1 Kostrad Gelar Jam Komandan Dengan Berbagi Kebahagiaan Berikan Tali Asih dan Seragam Olahraga kepada Prajurit

Kamis, 3 Juli 2025 - 20:37 WIB

105.4 Miliar Para Pengusaha Di Rugikan Perusahan PT Bandung Daya Sentosa,Milik Pemkab Bandung

Rabu, 2 Juli 2025 - 15:06 WIB

Kunjungi Pelabuhan Cirebon, Stranas PK Lakukan Rakor dan Peninjauan Lapangan Aksi Reformasi Tata Kelola Logistik Nasional Di Pelabuhan Cirebon

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:39 WIB

21 Personel Naik Pangkat, Kapolres Priok: Jadikan Ini Motivasi Tingkatkan Profesionalisme

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:31 WIB

Statemen KDM Bikin Resah Insan Pers, Sebut Tak Perlu Kerja Sama Media

Berita Terbaru