Masih Marak Judi Online, Kapolsek Kemayoran beri Imbauan Begini

- Jurnalis

Senin, 11 November 2024 - 19:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Teropongrakyat.co – Sebagai bentuk dukungannya terhadap Pemerintah dalam memberantas Judi Online (Judol), Polsek Kemayoran memberikan imbauan bagi seluruh masyarakat,.khususnya masyarakat Kecataman Kemayoran.

Imbauan tersebut disiarkan melalui banner bertuliskan “Stop Judi Online” yang di pasang dibeberapa lokasi. Peringatan tersebut dimaksudkan untuk menyadarkan masyarakat tentang tiada manfaat dalam berjudi.

Kapolsek Kemayoran, Kompol Agung Ardiansyah S.H., M.H dalam keterangan tertulisnya mengatakan, melalui beberapa imbauan, Polsek Kemayoran berharap dapat membuat zero kasus judol khususnya di wilayah Kemayoran.

“Sesuai ketentuan pemerintah dalam meniadakan judi online kami Polsek Kemayoran sebagai bentuk dukungan dalam memberantas peredaran judi online, kami akan terus berupaya memberikan imbauan kepada masyarakat dengan salah satunya memasang banner bertuliskan “Stop Judi Online”. Hal itu diharapkan memberikan kesadaran kepada masyarakat tentang tiada manfaatnya dalam berjudi,” ujarnya.

Mantan Kapolsek Ciracas ini juga memaparkan beberapa imbauan lainnya, diantanya untuk mengingatkan masyarakat untuk tidak terjerumus dalam kasus narkoba dan terlibat aksi tawuran.

Baca Juga:  LBH CENDRAWASIH CELEBES INDONESIA WACANAKAN ACADEMY PARALEGAL CCI DI JAKARTA

“Selain itu saya juga mengingatkan kepada masyarakat untuk stop narkoba, stop tawuran. Karena hal itu akan merugikan dirinya sendiri dan berdampak negatif pada orang lain.” Imbuhnya

Diakhir, Agung mengingatkan kepada masyarakat untuk tetap waspada akan kejahatan Curanmor serta Penipuan hingga Penipuan secara Online (Daring).

Penulis : Irawan

Berita Terkait

Terkait Penggunaan Senpi Anggota Kepolisian, Kompolnas Minta Presiden Prabowo Evaluasi 
Kampung Ramah Lingkungan Wilayah Rw.05 Desa Kabasiran Kacamatan Parung Panjang ” Potensi Dalam Mengelolah Kerajinan Dan Kreatifitas para Warga
Pelindo Sunda Kelapa Gelar COFFE CONNECT: Pembenahan Layanan dan Infrastruktur Jadi Fokus Saat ini
Timnas Indonesia Ditahan Imbang Laos dengan Skor 3-3 di Piala AFF 2024
Dibawah Naungan sholawat (DNS) Berikan Bantuan kepada Para Korban Kebakaran di Kemayoran
Hadiri Peremajaan Ketua RT 04 RW 08 Kelurahan Utan Panjang, Kapolsek Kemayoran beri Pesan Begini
Apresiasi PEWARNA Indonesia (API) Mini 2024 di Gelar di PGI AH
SDN Rawabadak Utara 15 Meriahkan P5 dengan Tema “Bhineka Tunggal Ika: Berbeda Itu Indah”

Berita Terkait

Jumat, 13 Desember 2024 - 18:57 WIB

Terkait Penggunaan Senpi Anggota Kepolisian, Kompolnas Minta Presiden Prabowo Evaluasi 

Jumat, 13 Desember 2024 - 18:31 WIB

Kampung Ramah Lingkungan Wilayah Rw.05 Desa Kabasiran Kacamatan Parung Panjang ” Potensi Dalam Mengelolah Kerajinan Dan Kreatifitas para Warga

Jumat, 13 Desember 2024 - 17:59 WIB

Pelindo Sunda Kelapa Gelar COFFE CONNECT: Pembenahan Layanan dan Infrastruktur Jadi Fokus Saat ini

Kamis, 12 Desember 2024 - 22:22 WIB

Timnas Indonesia Ditahan Imbang Laos dengan Skor 3-3 di Piala AFF 2024

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:38 WIB

Dibawah Naungan sholawat (DNS) Berikan Bantuan kepada Para Korban Kebakaran di Kemayoran

Berita Terbaru