GN AURA KORWIL SUMATERA ADAKAN BULAN PENUH BERKAH RAMADHAN

- Jurnalis

Sabtu, 16 Maret 2024 - 07:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tropongrakyat.co – Pekanbaru, Gerakan Nasional Angkatan Ulama dan Rakyat (GN AURA) Korwil Sumatera Dr H Misri Hasanto,M.Kes mengadakan kegiatan bulan penuh berkah selama bulan suci Ramadhan 1445 H. Demikian laporan Panitia Amri saat diwawancara media, Jumat 15 Maret 2024.

Amri menjelaskan, kegiatan bulan penuh berkah Ramadhan ini berupa membagikan Nasi Kotak, Takjil berbuka, kurma, mie instan, teh es, roti, buah-buahan, dan lainnya untuk Santri dan Jemaah Masjid Al Hidayah Pekanbaru, selama sebulan penuh, bahkan akan sambung lagi saat puasa sunnah bulan Syawal 1445 H.

Baca Juga:  Satpol PP Kecamatan Cilincing, Penertiban PKL di Marunda Baru Atas Laporan CRM Masyarakat

Pada hari ini Jumat (15/03/2024) kami membagikan nasi kotak sebanyak 400 kotak, diperkirakan bantuan berbuka ini mencapai 5.000 (lima ribu) porsi nantinya. Kami menggalang dana untuk kegiatan Bulan Penuh Berkah Ramadhan berasal dari Donatur dan sumbangan warga. “Salah satu yang menjadi Donatur tetap adalah RM dan Homestay Dena, dengan sumbangan ribuan porsi takjil”, ujar Dr H Misri.

“Menurut ketua Santri Masjid Al Hidayah M A Mukthi, kegiatan ini telah berlangsung sejak 1 Ramadhan 1445 H, insya Allah akan terus sampai akhir Ramadhan, bahkan berlanjut sampai bulan Syawal 1445 H. Kegiatan serupa juga telah dibuat oleh GN AURA Korwil Sumatera pada bulan Ramadhan tahun 2023 yang lalu”, ujar Mukhti.

Baca Juga:  International Day for Women in Maritime 2025, Kemenhub: Komitmen Dukung Kesetaraan Gender dan Pemberdayaan Perempuan di Dunia Maritim

Salah satu santri Masjid Al Hidayah, sekaligus seorang Mualaf Rudi Samosir mengatakan, saya sangat berterima kasih pada GN AURA Korwil Sumatera Dr H Misri Hasanto,M.Kes yang telah menjadikan Masjid Al Hidayah sebagai tempat kegiatan Berbagi Nasi kotak dan Takjil selama bulan Ramadhan tahun ini.

(Red)

Berita Terkait

Dari Lingkungan hingga UMK, Program TJSL PT Pelindo Solusi Logistik 2025 Berikan Dampak Nyata Kepada Masyarakat
Mimpi Baik dan Buruk Menurut Islam dan Penjelasan Ketua Majelis GAZA, Diki Chandra Purnama, MM.
Jalankan Arahan Presiden Prabowo, Harga Pangan Terkendali Jelang Ramadan
Longsor Maut : 8 Orang Tewas, Puluhan Rumah Hancur, Ratusan Warga Terancam
SPPG Malang Turen Pagedangan 2 Bekerja Sama dengan Puskesmas Kecamatan Turen Gelar Skrining Cek Kesehatan Gratis
Wajah Baru Integrated Planning & Control Bawa Harapan Peningkatan Kinerja Pelabuhan Panjang
Ketum FWJ Indonesia Tunjuk Rosid Sebagai Pelaksana Tugas DPD Jakarta, Ini Alasannya
PT API Dorong Konektivitas Akses Pelabuhan – Dorong Efisiensi Logistik dan Daya Saing Nasional

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 17:36 WIB

Dari Lingkungan hingga UMK, Program TJSL PT Pelindo Solusi Logistik 2025 Berikan Dampak Nyata Kepada Masyarakat

Senin, 26 Januari 2026 - 10:13 WIB

Mimpi Baik dan Buruk Menurut Islam dan Penjelasan Ketua Majelis GAZA, Diki Chandra Purnama, MM.

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:59 WIB

Jalankan Arahan Presiden Prabowo, Harga Pangan Terkendali Jelang Ramadan

Minggu, 25 Januari 2026 - 09:28 WIB

Longsor Maut : 8 Orang Tewas, Puluhan Rumah Hancur, Ratusan Warga Terancam

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:43 WIB

SPPG Malang Turen Pagedangan 2 Bekerja Sama dengan Puskesmas Kecamatan Turen Gelar Skrining Cek Kesehatan Gratis

Berita Terbaru