Permintaan Warga Desa Gorowong Kac.Parungpanjang Meminta Bupati Terpilih Prioritaskan Perbaikan Jalan Kabupaten Rusak

- Jurnalis

Kamis, 24 April 2025 - 16:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropongrakyat.co || Pilkada serentak sudah berakhir tertib aman dan lancar. Di Kab.Bogor Jawa Barat pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati, Rudy Susmanto,S.Si.- H.Ade Ruhandi,S.E muncul sebagai pemenang.

Kalangan masyarakat terkhusus nya di-Desa,Gorowong Kec.Parungpanjang,Kab.Bogor sangat-sangat mengharapkan bupati dan wakil bupati terpilih memprioritaskan perbaikan jalan rusak dimaksud dan memasukkannya dalam agenda program 100 hari kerja.

Kepala Desa Rully Akbar, S.IP. Serta Sekdes,Suryadi,dan warga Kp.Lebak Ciung Rt.014/001 Desa Gorowong. Kac.Parungpanjang mengaku akibat kerusakan terjadi nya hujan lebat berturut turut maka terjadi amblas serta longsor tanah, maka berimbas dan terjadi keretakan,patah sepanjang 60mtr di karenakan kejadian tersebut transportasi yang dari luar desa Gorowong seperti dari cigudeg Jasinga banyak yang melelaui jalan kabupaten ini menjadi terhambat dan berdampak terhadap kelancaran perekonomian masyarakat yang rata-rata sebagai penghasil Ketahanan Pangan serta Kerajinan Tangan,serta lainnya.

Baca Juga:  Sukseskan Pemilukada 2024, Polda Metro Jaya Menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja

Sudah satu bulan Pemerintahan Desa Gorowong mengajukan surat permohonan melalu Pemerintahan Kacamatan kepada UPT Infrastruktur dan Jalan Jembatan -Kelas A Wil.jasinga.Pada tanggal 18-03-2025 menilai pihak UPT tidak serius menangani kerusakan jalan. Yang sudah hampir 4bulan kerusakannya dibiarkan tanpa sedikitpun disentuh dan hasilnya kini hampir semua badan jalan dalam keadaan rusak parah.

Baca Juga:  Skema Solar Fiktif: Jaringan Korupsi di BBWS Pemali Juana Diduga Rugikan Negara Puluhan Miliar

Warga berharap bupati dan wakil bupati terpilih dapat membuktikannya dalam program 100 hari kerja. Warga juga menyatakan, mereka tidak mau lagi dengan janji-janji, tetapi mereka perlu bukti dengan perbaikan jalan.

Penulis : Arman

Berita Terkait

Polda Metro Jaya Bongkar Clandestine Lab Etomidate, Cegah Peredaran 15 Ribu Vape Narkotika
Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Pembunuhan di TPU Jakasampurna, Dua Pelaku Ditangkap
DPP HMTN MP Laksanakan Program Pemberdayaan Masyarakat Tani Nusantara Ter Integrasi di Sukabumi, Target Seluas 400 Hektar
Polda Metro Jaya Amankan Terduga Pelaku Terkait Peristiwa Kematian di Bekasi
WARU Iblis Perenggut Jiwa Yang Malang
Kapal KM BIMA Mati Mesin di Perairan Onrust, Ditpolairud Polda Metro Jaya Evakuasi 17 Penumpang
Aksi Curanmor Disertai Penembakan di Jakarta Berhasil Diungkap Polisi
Hari Pertama Sekolah di Bogor Kacau, Hujan Deras Picu Kemacetan di Hampir Semua Akses Utama

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:17 WIB

Polda Metro Jaya Bongkar Clandestine Lab Etomidate, Cegah Peredaran 15 Ribu Vape Narkotika

Rabu, 14 Januari 2026 - 12:41 WIB

Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Pembunuhan di TPU Jakasampurna, Dua Pelaku Ditangkap

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:34 WIB

DPP HMTN MP Laksanakan Program Pemberdayaan Masyarakat Tani Nusantara Ter Integrasi di Sukabumi, Target Seluas 400 Hektar

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:46 WIB

Polda Metro Jaya Amankan Terduga Pelaku Terkait Peristiwa Kematian di Bekasi

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:08 WIB

WARU Iblis Perenggut Jiwa Yang Malang

Berita Terbaru