Panen Sayur Hidroponik Wujud Kemandirian dan Inovasi Satuan Yonif 754 Kostrad

- Jurnalis

Jumat, 21 Februari 2025 - 20:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Timika – TeropongRakyat.co || Yonif 754/ENK kembali menunjukkan inovasi dan kemandirian dengan melaksanakan panen sayuran segar dari kebun hidroponik yang dikembangkan di lingkungan satuan. Panen ini dipimpin langsung oleh Danyonif 754/ENK, Mayor Inf Arief Handoko Usman, sebagai bukti keberhasilan satuan dalam mengoptimalkan pertanian modern yang efisien dan ramah lingkungan.

Panen Sayur Hidroponik Wujud Kemandirian dan Inovasi Satuan Yonif 754 Kostrad - Teropong Rakyat
Foto: Persit

Danyonif 754/ENK menegaskan bahwa kebun hidroponik ini merupakan bagian dari upaya satuan dalam meningkatkan kualitas hidup prajurit dan keluarga. “Kita harus terus berinovasi dan mengembangkan potensi yang ada di lingkungan satuan. Kebun hidroponik ini adalah contoh nyata bagaimana kita bisa mandiri dalam memenuhi kebutuhan pangan,” ujar Danyonif 754/ENK, Mayor Inf Arief Handoko Usman, melalui pesan tertulisnya kepada TeropongRakyat.co, Sabtu (21/02).

Baca Juga:  Komnas Disabilitas Beri Penghargaan Polri terkait Rekrutmen Penyandang Disabilitas
Panen Sayur Hidroponik Wujud Kemandirian dan Inovasi Satuan Yonif 754 Kostrad - Teropong Rakyat
Foto: Istimewa

Lebih lanjut Danyonif 754/ENK, Mayor Inf Arief Handoko Usman menegaskan, “keunggulan sistem hidroponik yang digunakan memungkinkan produksi sayuran berkualitas tinggi dengan cara yang lebih bersih, hemat tempat, dan minim penggunaan lahan. Berbagai jenis sayuran, seperti sawi dan tanaman rambat lainnya, berhasil dibudidayakan dengan baik”

Baca Juga:  BRI Kantor Cabang Tangerang Merdeka Perkuat Pemasaran Produk untuk Mendukung Pertumbuhan UMKM

“Keberhasilan ini tidak hanya menjadi sumber pangan sehat bagi prajurit dan keluarga, tetapi juga menjadi inspirasi bagi satuan lain untuk mengembangkan potensi serupa di lingkungan masing-masing. Dengan adanya kebun hidroponik ini, Yonif 754/ENK semakin mantap dalam mewujudkan kemandirian pangan serta meningkatkan kesejahteraan satuan,”pungkas Danyonif 754/ENK, Mayor Inf Arief Handoko Usman.

Penulis : Ruhan

Editor : Romli S.IP

Sumber Berita: http://kostrad.mil.id

Berita Terkait

Komunitas Perduli Bangsa Deklarasi Partai Baru, Target Masuk SIPOL Juni 2026
Gerak Cepat Polres Gresik Amankan Tersangka Pencabulan di Kebomas
Polres Probolinggo Wujudkan Generasi Sehat Resmikan Dapur SPPG
Musrenbang RKPD 2027 Kecamatan Bantur Fokuskan Sinkronisasi Pembangunan Berbasis Kebutuhan Masyarakat
Polda Metro Bongkar Modus Kirim Ganja Pakai Paket Online, Sita 2,3 Kg Barang Bukti
Mimpi Baik dan Buruk Menurut Islam dan Penjelasan Ketua Majelis GAZA, Diki Chandra Purnama, MM.
Jalankan Arahan Presiden Prabowo, Harga Pangan Terkendali Jelang Ramadan
Polres Metro Jakarta Pusat Sigap tanggapi Isu “Es Berbahan Spon”, Penjual Dipulangkan dan Diberi Pendampingan

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 21:13 WIB

Komunitas Perduli Bangsa Deklarasi Partai Baru, Target Masuk SIPOL Juni 2026

Senin, 26 Januari 2026 - 20:14 WIB

Gerak Cepat Polres Gresik Amankan Tersangka Pencabulan di Kebomas

Senin, 26 Januari 2026 - 20:08 WIB

Polres Probolinggo Wujudkan Generasi Sehat Resmikan Dapur SPPG

Senin, 26 Januari 2026 - 10:50 WIB

Polda Metro Bongkar Modus Kirim Ganja Pakai Paket Online, Sita 2,3 Kg Barang Bukti

Senin, 26 Januari 2026 - 10:13 WIB

Mimpi Baik dan Buruk Menurut Islam dan Penjelasan Ketua Majelis GAZA, Diki Chandra Purnama, MM.

Berita Terbaru

TNI – Polri

Gerak Cepat Polres Gresik Amankan Tersangka Pencabulan di Kebomas

Senin, 26 Jan 2026 - 20:14 WIB

TNI – Polri

Polres Probolinggo Wujudkan Generasi Sehat Resmikan Dapur SPPG

Senin, 26 Jan 2026 - 20:08 WIB