Grand Opening Mitra10 Madiun: Toko Ke-55, Belanja Bahan Bangunan Kini Lebih Mudah

- Jurnalis

Jumat, 22 November 2024 - 10:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Madiun, 28 November 2024 – Mitra10, supermarket bahan bangunan terbesar di Indonesia, akan membuka toko ke-55 di Madiun pada 28 November 2024 di Jl. S. Parman, Oro-oro Ombo, Kec. Kartoharjo, Kota Madiun.

Langkah ini mendukung kebutuhan bahan bangunan, dekorasi rumah, dan peralatan rumah tangga di wilayah Madiun dan sekitarnya.

Mitra10: Komitmen untuk Ekonomi Lokal

Tidak hanya menyediakan solusi belanja bahan bangunan lengkap tetapi juga merupakan bagian dari komitmen Mitra10 untuk terus mendukung pertumbuhan industri bahan bangunan di Indonesia sekaligus memberikan kontribusi positif bagi perekonomian lokal.

Menurut Erick Koswara, General Manager Marketing Communication Mitra10, “Dengan membuka toko ke-55 di Madiun, Mitra10 tidak hanya memenuhi kebutuhan masyarakat akan produk bahan bangunan, peralatan rumah tangga, dan dekorasi, tetapi juga memberikan dampak positif bagi perekonomian lokal.”

Baca Juga:  Dorong Kesuksesan Karier Mahasiswa di Dunia Wirausaha, Maxy Academy Gandeng Ramos Nenggo dalam Talkshow

Kehadiran toko baru ini menciptakan lapangan pekerjaan, memperkuat ekonomi daerah, dan mendorong kerjasama dengan vendor lokal, yang pada akhirnya mendukung pertumbuhan ekonomi masyarakat Madiun.

Promo Grand Opening Mitra10 Madiun

Selama periode Grand Opening Mitra10 Madiun, 28 November – 1 Desember 2024, pelanggan dapat menikmati:

Diskon besar untuk bahan bangunan, elektronik, dan dekorasi rumah.

– Program Tebus Murah dan Crazy Price dengan harga terbaik.

Happy Hour Deals untuk penawaran terbatas waktu.

– Kesempatan memenangkan hadiah Shopvaganza, seperti liburan ke Kanada, mobil, motor listrik, dan logam mulia (berlaku hingga Desember 2024).

“Kami ingin memberikan pengalaman belanja yang menyenangkan dan menawarkan harga terbaik untuk pelanggan kami,” tambah Erick Koswara.

Baca Juga:  Siap-Siap, RAN akan Meriahkan SRIBUFEST 2024! Cek Detail dan Jadwalnya di Sini

Satu Atap untuk Kebutuhan Renovasi dan Dekorasi

Dengan konsep One-Stop Shopping Solution, Mitra10 Madiun menyediakan lebih dari 20.000 produk berkualitas, mencakup bahan bangunan, barang elektronik, peralatan dapur, hingga dekorasi rumah.

Gambar: Mitra10 Madiun

Sebagai toko bahan bangunan yang lengkap, Mitra10 Madiun hadir dengan area demonstrasi produk dan layanan konsultasi renovasi untuk membantu pelanggan memilih produk yang tepat sesuai kebutuhan mereka.

Kunjungi Mitra10 Madiun Sekarang!

Segera kunjungi grand opening Mitra10 Madiun dan rasakan pengalaman belanja bahan bangunan yang murah, lengkapi, dan nyaman di Mitra10 Madiun. Jangan lewatkan berbagai promo menarik selama periode Grand Opening!

Untuk informasi lebih lanjut:

Kunjungi: www.mitra10.com

Hubungi layanan pelanggan di WhatsApp: 087800021010

Berita Terkait

Colours of The Year 2026: Dulux Angkat “Rhythm of Blues™” sebagai Simbol Ketenangan Ruang
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Solusi Berpakaian Cerdas untuk Keseharian di Acara UNIQLO Spring/Summer 2026 Season Preview
Krtate Exhibitions Umumkan Penyelenggaraan KRISTA INTERFOOD 2026 di NICE, PIK 2
Wajah Baru Integrated Planning & Control Bawa Harapan Peningkatan Kinerja Pelabuhan Panjang
Sosialisasi Layanan Air Kapal via Sistem Phinnisi Digelar Pelindo Regional 2 Tanjung Priok
Harga Melonjak hingga Rp150 Ribu, Pedagang Sapi Pasar Cengkareng Mogok Berjualan
Tinggal 10 Hari Lagi: Penawaran BlockDAG US$0,001 Segera Berakhir, Solana Stabil di US$135 dan Mantle Menguat Perlahan
OKX Resmi Rilis Smart Account di Web3, Dorong Efisiensi Trading On-Chain

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 16:37 WIB

Colours of The Year 2026: Dulux Angkat “Rhythm of Blues™” sebagai Simbol Ketenangan Ruang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 01:02 WIB

Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Solusi Berpakaian Cerdas untuk Keseharian di Acara UNIQLO Spring/Summer 2026 Season Preview

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:30 WIB

Krtate Exhibitions Umumkan Penyelenggaraan KRISTA INTERFOOD 2026 di NICE, PIK 2

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:37 WIB

Wajah Baru Integrated Planning & Control Bawa Harapan Peningkatan Kinerja Pelabuhan Panjang

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:26 WIB

Sosialisasi Layanan Air Kapal via Sistem Phinnisi Digelar Pelindo Regional 2 Tanjung Priok

Berita Terbaru

TNI – Polri

Gerak Cepat Polres Gresik Amankan Tersangka Pencabulan di Kebomas

Senin, 26 Jan 2026 - 20:14 WIB

TNI – Polri

Polres Probolinggo Wujudkan Generasi Sehat Resmikan Dapur SPPG

Senin, 26 Jan 2026 - 20:08 WIB