Kunjungan Kadin Indonesia Trading House Bersama Delegasi Tiongkok ke Pusat Perbelanjaan Pendopo Alam Sutera.

- Jurnalis

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, 21 Oktober 2024 – Pada Rabu 16, Oktober 2024 Kadin Indonesia Trading House dan Delegasi asal Tiongkok yang berjumlah kurang lebih 20 orang mengunjungi gerai pusat perbelanjaan Pendopo di mall Living World, Alam Sutera, Tangerang Selatan.

Jakarta, 21 Oktober 2024 – Pada Rabu 16, Oktober 2024 Kadin Indonesia Trading House dan Delegasi asal Tiongkok yang berjumlah kurang lebih 20 orang mengunjungi gerai pusat perbelanjaan Pendopo di mall Living World, Alam Sutera, Tangerang Selatan. 

Pendopo adalah rumah kurasi pusat perbelanjaan yang menyajikan produk-produk lokal berkualitas tinggi, hasil kurasi dari berbagai produk budaya dan produk lokal yang telah bekerja sama dengan lebih dari 250 UMKM Indonesia. Dengan konsep budaya Indonesia yang kental, Pendopo telah berhasil menarik minat pengunjung baik dari dalam maupun luar negeri. Gerai-Ggerai Pendopo saat ini dapat ditemukan secara offline di Living World Alam Sutera (Tangerang Selatan), Living World Denpasar (Bali), dan Living Plaza Puri (Jakarta Barat) Kembangan; juga secara online di ruparupa dan shopee.

Baca Juga:  Hisense Hadirkan Gaming TV ULED Mini LED U7N

Dalam kesempatan ini, Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia Trading House beserta delegasi Tiongkok disambut hangat oleh Ibu Tasya Widya Krisnadi, Direktur Utama Pendopo. Para delegasi menerima pemaparan singkat mengenai Kawan Lama Group sebagai induk perusahaan Pendopo, serta presentasi khusus mengenai Pendopo. Pada lokakarya ini, para delegasi diberikan kesempatan berinteraksi langsung dengan moderator yang fasih berbahasa Mandarin. Hal ini memungkinkan para delegasi untuk mengajukan pertanyaan dan memperoleh informasi yang relevan. Sebagai bentuk apresiasi, para delegasi diajak mengunjungi gerai pusat perbelanjaan Pendopo yang menyajikan beragam produk khas Indonesia. Selain itu, mereka juga berkesempatan untuk membeli produk-produk lokal sebagai oleh-oleh.

Baca Juga:  Liburan Singkat ala Anak Merdeka: 10 Outfit Kece & Praktis ala Bodypack

Berita Terkait

Colours of The Year 2026: Dulux Angkat “Rhythm of Blues™” sebagai Simbol Ketenangan Ruang
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Solusi Berpakaian Cerdas untuk Keseharian di Acara UNIQLO Spring/Summer 2026 Season Preview
Krtate Exhibitions Umumkan Penyelenggaraan KRISTA INTERFOOD 2026 di NICE, PIK 2
Wajah Baru Integrated Planning & Control Bawa Harapan Peningkatan Kinerja Pelabuhan Panjang
Sosialisasi Layanan Air Kapal via Sistem Phinnisi Digelar Pelindo Regional 2 Tanjung Priok
Harga Melonjak hingga Rp150 Ribu, Pedagang Sapi Pasar Cengkareng Mogok Berjualan
Tinggal 10 Hari Lagi: Penawaran BlockDAG US$0,001 Segera Berakhir, Solana Stabil di US$135 dan Mantle Menguat Perlahan
OKX Resmi Rilis Smart Account di Web3, Dorong Efisiensi Trading On-Chain

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 16:37 WIB

Colours of The Year 2026: Dulux Angkat “Rhythm of Blues™” sebagai Simbol Ketenangan Ruang

Sabtu, 24 Januari 2026 - 01:02 WIB

Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Solusi Berpakaian Cerdas untuk Keseharian di Acara UNIQLO Spring/Summer 2026 Season Preview

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:30 WIB

Krtate Exhibitions Umumkan Penyelenggaraan KRISTA INTERFOOD 2026 di NICE, PIK 2

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:37 WIB

Wajah Baru Integrated Planning & Control Bawa Harapan Peningkatan Kinerja Pelabuhan Panjang

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:26 WIB

Sosialisasi Layanan Air Kapal via Sistem Phinnisi Digelar Pelindo Regional 2 Tanjung Priok

Berita Terbaru

TNI – Polri

Gerak Cepat Polres Gresik Amankan Tersangka Pencabulan di Kebomas

Senin, 26 Jan 2026 - 20:14 WIB

TNI – Polri

Polres Probolinggo Wujudkan Generasi Sehat Resmikan Dapur SPPG

Senin, 26 Jan 2026 - 20:08 WIB