Kota Bekasi Berhasil Capai 1100 Titik WiFi Publik di 2024

- Jurnalis

Selasa, 22 Oktober 2024 - 23:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Bekasi Berhasil Capai 1100 Titik WiFi Publik di 2024 - Teropongrakyat.coBekasi, TeropongRakyat.co – Kota Bekasi kini menjadi sorotan, setelah Dinas Informasi Komunikasi Statistik dan Persandian (Diskominfostandi) berhasil meluncurkan program 1100 titik WiFi publik.

Kepala Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi, Muhammad Luthfi Firmansyah, mengungkapkan bahwa program ini telah berjalan sejak 2019 dan terus berkembang hingga 2024.

Kota Bekasi Berhasil Capai 1100 Titik WiFi Publik di 2024 - Teropongrakyat.co

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dengan adanya arahan dari Kementerian, kami berkomitmen untuk meningkatkan akses informasi di masyarakat,” jelas Luthfi, di kantor Diskominfostandi Kota Bekasi, Selasa (22/10/2024).

Baca Juga:  Mangkir Panggilan Polisi Dengan alasan Mengaji Bersama Anak Yatim, Aktivis 98: Firli Bahuri Hina Institusi Polri

Ia menyatakan, WiFi publik tersebut telah terpasang di 12 kecamatan dan 56 kelurahan di Kota Bekasi, dengan distribusi titik yang bervariasi di setiap wilayah.

“Kalau terkait jumlah titik (di Kecamatan/di Kelurahan) bervariasi ya,” tambahnya.

Lutfi mengatakan, lokasi pemasangan WiFi dipilih dengan cermat, terutama di ruang terbuka hijau, kantor RW, dan fasilitas sosial.

“Memang peruntukan untuk tempat publik seperti RT/RW dan Fasos maupun Fasum lainnya,” ujarnya.

Baca Juga:  Genjot Ekonomi Hijau, DLH Jakarta Gelar Festival Ekonomi Sirkular Terbesar di Indonesia.

Menariknya, Diskominfostandi tidak berhenti di sini. Mereka berencana menambahkan 100 titik WiFi lagi pada tahun 2025, yang akan meningkatkan total menjadi 1200 titik.

“Kami akan terus beradaptasi dengan kebutuhan masyarakat,” ungkap Luthfi, menegaskan bahwa penambahan titik WiFi bisa saja dilakukan lebih cepat jika ada kebijakan baru.

Dengan langkah ini, Diskominfostandi Kota Bekasi menunjukkan keseriusannya, dalam memajukan konektivitas dan akses informasi bagi warganya.

Berita Terkait

Terkait Biaya Haji Reguler 2025 dan Batas Waktu Pelunasannya, Begini Kata Kemenag?
Yonif 501 Kostrad Rayakan HUT ke-64 Gelar Wayang Kulit dan Aksi Sosial
Ada Apa Denga Ibu Pertiwi, Aktivis 98: Korupsi di Republik Indonesia Kini Sudah Menjadi Profesi yang Menjanjikan?
Bertepatan Hari Raya Idul Fitri, Yonif 305 Kostrad kirim Bantuan Kemanusiaan ke Myanmar.
Pimpin Upacara Purna Tugas Satgas Yonif 323 Kostrad, Brigjen TNI Vivin Alivianto: Apresiasi Pengabdian di Perbatasan Papua
Demi Misi Kemanusiaan, Prajurit Yonif 318 Divif 1 Kostrad Terbang ke Myanmar Tepat di Hari Raya Idul Fitri
Galaherang, Desa di Kuningan Dengan Sejarah Mataram dan Pesona Alam yang Memikat
Mushola Baru Jadi Simbol Persatuan Keluarga Besar Almarhum H. Somaatmaja di Lebaran 1446 H

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 11:43 WIB

Terkait Biaya Haji Reguler 2025 dan Batas Waktu Pelunasannya, Begini Kata Kemenag?

Sabtu, 5 April 2025 - 12:00 WIB

Yonif 501 Kostrad Rayakan HUT ke-64 Gelar Wayang Kulit dan Aksi Sosial

Jumat, 4 April 2025 - 13:44 WIB

Ada Apa Denga Ibu Pertiwi, Aktivis 98: Korupsi di Republik Indonesia Kini Sudah Menjadi Profesi yang Menjanjikan?

Jumat, 4 April 2025 - 11:28 WIB

Bertepatan Hari Raya Idul Fitri, Yonif 305 Kostrad kirim Bantuan Kemanusiaan ke Myanmar.

Jumat, 4 April 2025 - 11:14 WIB

Pimpin Upacara Purna Tugas Satgas Yonif 323 Kostrad, Brigjen TNI Vivin Alivianto: Apresiasi Pengabdian di Perbatasan Papua

Berita Terbaru

Breaking News

Muscab Ceria HIPMI Kota Bekas

Senin, 21 Apr 2025 - 20:52 WIB