Indosaku Berpartisipasi Dalam Acara Hong Kong Fintech Week 2024

- Jurnalis

Kamis, 7 November 2024 - 14:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indosaku Hadir Bersama AFPI dengan bangga menghadiri Hong Kong Fintech Week 2024 pada tanggal 28 – 29 Oktober 2024 di AsiaWorld-Expo, Hong Kong.

Indosaku bersama Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI) berhasil mencuri perhatian dunia di ajang Hong Kong Fintech Week 2024. Acara yang berlangsung pada 28-29 Oktober 2024 di AsiaWorld-Expo, Hong Kong, ini menjadi panggung bagi industri fintech Indonesia untuk unjuk gigi di kancah internasional.

Baca Juga:  CEO BlackRock: Bitcoin Bakal Tumbuh Pesat, Siapa Pun Presiden AS Terpilih

Yulvina Napitupulu selaku Direktur Utama Indosaku, menjelaskan tentang keunggulan produk peer-to-peer Indosaku kepada pengunjung yang hadir dalam acara Hong Kong Fintech Week 2024

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan partisipasi ini, Indosaku dan AFPI membuktikan bahwa Indonesia memiliki potensi besar dalam pengembangan industri fintech. Selain itu, kehadiran keduanya juga bertujuan untuk memperluas jaringan bisnis, mempelajari praktik terbaik global, serta mendorong inovasi dan peningkatan layanan fintech peer-to-peer lending di tanah air.

Suasana acara Hong Kong Fintech Week 2024 yang diselenggarakan di AsiaWorld-Expo, Hong Kong.

Indosaku dan AFPI ingin menunjukkan kepada dunia bahwa Indonesia memiliki ekosistem fintech yang dinamis dan inovatif. Selain itu, keduanya juga berharap dapat menarik minat investor asing untuk berinvestasi di sektor fintech Indonesia.

Baca Juga:  Hadir di IMOS 2024, DEALDULU Bagi Helm hingga Labubu Gratis!

“Partisipasi kami di Hong Kong Fintech Week merupakan langkah strategis untuk memperluas jaringan bisnis dan meningkatkan kualitas layanan kami,” ujar Yulvina Napitupulu selaku Direktur Utama Indosaku “Kami berharap dapat membawa inovasi-inovasi terbaru dari Hong Kong untuk diterapkan di Indonesia,” tambahnya.

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Lenerp dari Indogo Tampil di Gebyar IKM: Solusi Terpadu Manajemen Proyek dan Akuntansi untuk Efisiensi Bisnis
Samsung Z Fold 6: Smartphone Serba Bisa yang Ringan dan Ergonomis di Samsung Store Senayan City
Roti Maros Karaengta Resmikan Store Ketiga di Batas Kota Maros-Makassar: Bukti Eksistensi dan Inovasi Legendaris Selama Hampir Setengah Abad
5 Langkah Efektif Mengatasi Suara Berderit pada Engsel Pintu di Rumah
Erafone Pondok Ungu Permai Tersedia Hp Tecno Pova 6: Smartphone Spek Tinggi Harga Terjangkau?
Harga Bitcoin Menguat Hari ini (22/11/24): Tembus Level USD $98.000
Terra Drone Indonesia Latih Pilot Drone Adaro
deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:20 WIB

Lenerp dari Indogo Tampil di Gebyar IKM: Solusi Terpadu Manajemen Proyek dan Akuntansi untuk Efisiensi Bisnis

Jumat, 22 November 2024 - 17:30 WIB

Samsung Z Fold 6: Smartphone Serba Bisa yang Ringan dan Ergonomis di Samsung Store Senayan City

Jumat, 22 November 2024 - 16:35 WIB

Roti Maros Karaengta Resmikan Store Ketiga di Batas Kota Maros-Makassar: Bukti Eksistensi dan Inovasi Legendaris Selama Hampir Setengah Abad

Jumat, 22 November 2024 - 15:02 WIB

5 Langkah Efektif Mengatasi Suara Berderit pada Engsel Pintu di Rumah

Jumat, 22 November 2024 - 13:02 WIB

Erafone Pondok Ungu Permai Tersedia Hp Tecno Pova 6: Smartphone Spek Tinggi Harga Terjangkau?

Berita Terbaru

Breaking News

Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU

Jumat, 22 Nov 2024 - 17:26 WIB