BRI BO Ciputat Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Pensiunan

- Jurnalis

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropongrakyat.co || BRI Branch Office (BO) Ciputat menunjukkan kepedulian sosialnya dengan kembali mengadakan kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis bagi nasabah pensiunan BRI. Kegiatan ini berlangsung hari Rabu Tanggal 03 Februari 2025, di BRI Unit Pondok Cabe.

Catur Wahyu Endra Y, Branch Manager BO Ciputat, menjelaskan bahwa kegiatan sosial ini merupakan program rutin yang dilaksanakan secara berkala dan bentuknya disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat sekitar
Kali ini, kami mengadakan pemeriksaan kesehatan gratis untuk para nasabah pensiunan BRI,” ujar Catur pada Selasa (11/2/25).

Baca Juga:  Jagakarsa Tempatnya Pil Koplo, BPOM dan APH Dimana ?

Ia menambahkan, program ini bertujuan memberikan manfaat lebih bagi masyarakat, khususnya di sekitar operasional kantor BRI.
Sekitar 100 pensiunan BRI mengikuti pemeriksaan kesehatan yang meliputi cek gula darah, tekanan darah, asam urat, dan kolesterol..
Para pensiunan menyambut antusias kegiatan ini, terlihat dari semangat mereka datang sejak pagi dan mengantre dengan tertib. Selain pemeriksaan kesehatan, BRI juga menyediakan minuman dan makanan ringan.

“Kerja sama dengan Kimia Farma dalam kegiatan ini menunjukkan komitmen BRI untuk terus berkontribusi bagi kesejahteraan masyarakat, tidak hanya secara finansial, tetapi juga kesehatan,” pungkas Catur. BRI berencana untuk melanjutkan kegiatan sosial serupa secara berkala.

Berita Terkait

Angin Puting Beliung Terjang Desa Telanjung Akibatkan Banyak Bagunan Roboh 
3 Polisi Gugur Ditembak di Kepala Termasuk Kapolsek, Saat Grebek Judi Sabung Ayam, Ini Kronologinya
Kapolsek Negara Batin dan Dua Anggota Tewas Ditembak Saat Gerebek Judi Sabung Ayam, Diduga oknum TNI terlibat
Yonarmed 13 Kostrad Gelar Uji Terampil Jabatan Cuk/Ru/Pok di Sukabumi
PWI Pokja Walikota Jakut dan Introcoffee Sukses Bagikan Takjil, Siapkan Buka Puasa Bersama dan Santunan Yatim
Peredaran Obat Keras Terbatas di Wilayah Jatiasih Sangat Menghawatirkan, Beroperasi Bebas di Tengah Pemukiman Warga, Rumah Ibadah, Sekolah hingga Pondok Pesantren
Kunjungi SPKLU di Banten, Menteri ESDM Apresiasi Kesiapan PLN Sambut Mudik Lebaran 2025
PLN Pindad Sinergi Kembangkan Pembangkit Listrik Bersih Untuk Wilayah 3T

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 14:01 WIB

Angin Puting Beliung Terjang Desa Telanjung Akibatkan Banyak Bagunan Roboh 

Selasa, 18 Maret 2025 - 08:39 WIB

3 Polisi Gugur Ditembak di Kepala Termasuk Kapolsek, Saat Grebek Judi Sabung Ayam, Ini Kronologinya

Selasa, 18 Maret 2025 - 08:31 WIB

Kapolsek Negara Batin dan Dua Anggota Tewas Ditembak Saat Gerebek Judi Sabung Ayam, Diduga oknum TNI terlibat

Selasa, 18 Maret 2025 - 08:17 WIB

Yonarmed 13 Kostrad Gelar Uji Terampil Jabatan Cuk/Ru/Pok di Sukabumi

Senin, 17 Maret 2025 - 18:06 WIB

Peredaran Obat Keras Terbatas di Wilayah Jatiasih Sangat Menghawatirkan, Beroperasi Bebas di Tengah Pemukiman Warga, Rumah Ibadah, Sekolah hingga Pondok Pesantren

Berita Terbaru

Breaking News

Yonarmed 13 Kostrad Gelar Uji Terampil Jabatan Cuk/Ru/Pok di Sukabumi

Selasa, 18 Mar 2025 - 08:17 WIB