Pasangan Calon Wali Kota Bekasi 2024 Ikuti Tes Kesehatan di RSPAD Jakarta

- Jurnalis

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 17:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, teropongrakyat.co – Tiga pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi 2024 – 2029 yang sudah resmi mendaftarkan diri di KPU Kota Bekasi akan mengikuti tes kesehatan hari ini di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta Pusat, Sabtu (31/8/224).

Ketiga pasangan calon wali kota dan wakil wali kota Bekasi yang sudah resmi terdaftar di KPU untuk mengikuti kontestasi Pilkada Kota Bekasi, yakni Tri Adhianto Tjahyono- Abdul Harris Bobihoe, Heri Koswara-Sholihin, dan Uu Saeful Mikdar-Nurul Sumarheni.

Baca Juga:  Berkat Kerja Keras Tim Gabungan Berbuah Hasil,Korban Lakalantas Hanyut Berhasil Ditemukan

“Hari ini kami telah mengikuti tes kesehatan di RSPAD Jakarta. Mudah-mudahan semuanya berjalan lancar,” ujar Heri Koswara, Sabtu (31/8/2024).

Menurut Bang Heri, tes kesehatan di RSPAD Gatot Soebroto ini dilaksanakan dua hari, 31 Agustus dan 1 September 2024. Heri Koswara – Sholihin mengikuti tes kesehatan sebagai salah satu persyaratan maju dalam Pilkada Kota Bekasi. Hal itu juga dibenarkan Ketua KPU Kota Bekasi Ali Syaifa.

Baca Juga:  Kakorpolairud Hadiri Forum Koordinasi Pemangku Kepentingan Sektor Kelautan dan Perikanan di KKP

“Iya, ketiga kandidat akan mengikuti tes kesehatan sebagai salah satu persyaratan maju dalam Pilkada Kota Bekasi,” kata Ali.

Menurut Ali, KPU Kota Bekasi juga akan melakukan pemeriksaan berkas-berkas persyaratan pendaftaran hingga 4 September 2024. Jika berkas-berkas tidak memenuhi persyaratan, pihaknya memberikan kesempatan untuk memperbaiki persyaratan-persyaratan pendaftaran sesuai jadwal yang sudah ditetapkan. / (Akbar)

Berita Terkait

Polres Batu Ringkus Suami Pelaku KDRT di Pujon, Motif Cemburu Buta Berujung Penganiayaan Berat
Satyalencana Pengabdian Tersemat, Kapolres Batu : “Lencana Bukti Loyalitas dan Pengabdian Tanpa Cacat”
Gerak Cepat Polres Gresik Amankan Tersangka Pencabulan di Kebomas
Polres Probolinggo Wujudkan Generasi Sehat Resmikan Dapur SPPG
Musrenbang RKPD 2027 Kecamatan Bantur Fokuskan Sinkronisasi Pembangunan Berbasis Kebutuhan Masyarakat
Polres Pasuruan Kota Ungkap Peredaran Narkoba 2 Tersangka dan Sabu 45,76 gr Diamankan
Pohon Tumbang di Pakisaji Malang, Polisi Evakuasi Usai Laporan Warga ke 110
PDIP Kota Pasuruan Terus Berkomitmen Perjuangkan Beasiswa PIP Untuk Anak Kurang Mampu

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 01:33 WIB

Polres Batu Ringkus Suami Pelaku KDRT di Pujon, Motif Cemburu Buta Berujung Penganiayaan Berat

Selasa, 27 Januari 2026 - 01:24 WIB

Satyalencana Pengabdian Tersemat, Kapolres Batu : “Lencana Bukti Loyalitas dan Pengabdian Tanpa Cacat”

Senin, 26 Januari 2026 - 20:14 WIB

Gerak Cepat Polres Gresik Amankan Tersangka Pencabulan di Kebomas

Senin, 26 Januari 2026 - 20:08 WIB

Polres Probolinggo Wujudkan Generasi Sehat Resmikan Dapur SPPG

Senin, 26 Januari 2026 - 13:27 WIB

Musrenbang RKPD 2027 Kecamatan Bantur Fokuskan Sinkronisasi Pembangunan Berbasis Kebutuhan Masyarakat

Berita Terbaru

TNI – Polri

Gerak Cepat Polres Gresik Amankan Tersangka Pencabulan di Kebomas

Senin, 26 Jan 2026 - 20:14 WIB

TNI – Polri

Polres Probolinggo Wujudkan Generasi Sehat Resmikan Dapur SPPG

Senin, 26 Jan 2026 - 20:08 WIB